Teungkap, Ini Alasan Keraton Solo Beri Julukan Bangsawan untuk Celine Evangelista

- Redaksi

Saturday, 1 February 2025 - 08:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idKeraton Solo menganugerahkan gelar kehormatan Kanjeng Raden Mas Ayu (KRM Ay) kepada aktris Celine Evangelista.

Penganugerahan ini dilakukan langsung oleh Sinuhun Paku Buwono XIII.

“Pemberian gelar saat malam Jumenengan sehari sebelum Jumenengan, Jumat malam, iya,” kata Pengageng Sasana Wilapa, KPA.H Dany Nur Adiningrat, SIP, saat dihubungi awak media, Jumat (31/1/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Celine dipilih karena telah menunjukkan ketertarikan yang kuat pada kebudayaan Jawa dan sering mengunjungi Keraton Solo dalam beberapa tahun terakhir.

“”Beliau tertarik untuk ikut dan lain sebagainya, dan respect terhadap budaya Jawa dan mau belajar budaya Jawa, mungkin itu juga yang mendasari. Beliau juga akrab juga dengan Gusti-gusti. Gusti di Keraton mungkin itu juga akhirnya mendasari Sinuhun memberikan gelar tersebut,” jelasnya.

Baca Juga :  Doa Akhir dan Awal Tahun, Untuk Tahun Baru

Berita Terkait

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!
Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya
Viral! Pria Ngaku Anak Propam, Polisi Bantah dan Ungkap Motif Sebenarnya
Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!
Berapa Kenaikan UMP 2026? Ini Prediksi dan Skema Terbaru
Fiki Naki Resmi Menikah dengan Tinandrose, Wanita Cantik Bercadar yang Seorang Penulis
Panduan Lengkap: Cara Daftar Bansos Online 2025 dengan Mudah
Siapa Saja yang Berhak Menerima BSU 2025? Ini Syarat Terbaru Lengkapnya!

Berita Terkait

Wednesday, 26 November 2025 - 11:03 WIB

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!

Wednesday, 26 November 2025 - 10:50 WIB

Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya

Tuesday, 25 November 2025 - 10:39 WIB

Viral! Pria Ngaku Anak Propam, Polisi Bantah dan Ungkap Motif Sebenarnya

Tuesday, 25 November 2025 - 10:28 WIB

Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!

Monday, 24 November 2025 - 16:10 WIB

Berapa Kenaikan UMP 2026? Ini Prediksi dan Skema Terbaru

Berita Terbaru

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta

Berita

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!

Wednesday, 26 Nov 2025 - 11:03 WIB

Cara Cek Bantuan KESRA 2025

Berita

Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya

Wednesday, 26 Nov 2025 - 10:50 WIB

Cara Mengatasi Anxiety Secara Efektif

Lifestyle

Cara Mengatasi Anxiety Secara Efektif dan Mandiri!

Wednesday, 26 Nov 2025 - 10:36 WIB