Diduga Sopir Mengantuk, Bus di Gresik Tabrak Truk Hingga Tewaskan 4 Orang

- Redaksi

Sunday, 28 January 2024 - 03:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kecelakaan bus dan truk di Gresik (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Sebuah bus pariwisata yang membawa rombongan ziarah wali menabrak truk tronton di Jalan Raya Bungah, Desa Kemangi, Gresik, Jawa Timur. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sopir bus pariwisata ini mengantuk,” ujar Kanit Laka Lantas Polres Gresik Iptu Tita Puspita Agustina, Minggu (28/1).

Kecelakaan terjadi karena diduga sopir bus mengantuk. Menurut Iptu Tita Puspita Agustina dari Polres Gresik, bus tersebut membawa rombongan ziarah wali dari Desa Karangjan, Pandaan, Pasuruan.

Bus tersebut direncanakan pulang ke Pasuruan setelah berziarah ke makam Sunan Bonang di Tuban. 

“Mereka dari Sunan Bonang hendak menuju Pasuruan. Kemungkinan sopir bus kecapekan hingga mengantuk,” jelas Tita.

Baca Juga :  Gunung Ibu di Maluku Utara Erupsi hingga Lontarkan Abu Vulkanik Setinggi 3,5 Kilometer

Sopir bus diduga mengantuk karena kecapekan. Akibatnya, sopir kurang konsentrasi dan bus berjalan oleng ke kanan hingga melewati garis markah tengah jalan. 

Saat itu, sebuah truk tronton melaju dari arah berlawanan dan bus menabrak truk tersebut sampai menabrak pohon di samping jalan. 

“Bus tersebut menabrak truk hingga terdorong ke belakang sampai menabrak pohon,” tutur Tita.

Empat orang tewas dalam kecelakaan itu, dan 36 lainnya mengalami luka-luka. Identitas orang yang meninggal masih diselidiki oleh pihak berwenang.

Yang meninggal empat orang. Untuk identitasnya masih diselidiki,” tutur Tita.

Berita Terkait

Dedi Mulyadi dari Partai Apa? Berikut Sepak Terjangnya di Dunia Politik
Tradisi Thudong: Perjalanan Spiritual Para Biksu Jelang Hari Raya Waisak
Donald Trump Sambut Paus Pertama dari Amerika Serikat: Momen Bersejarah Bagi Negeri Paman Sam
Bansos Triwulan Kedua Akan Disalurkan Mulai Pekan Ketiga Mei 2025
Manchester United Melaju ke Final Liga Europa
Terungkap, Ini Peran Nagita Slavina dalam Hubungan Lhna Maya dan Maxime Bouttier
Dishub Kota Bekasi Perbarui Halte Bus untuk Tingkatkan Kenyamanan Warga
Polisi Tangkap Tiga Pelaku Curanmor yang Beraksi Enam Kali di Pesanggrahan

Berita Terkait

Friday, 9 May 2025 - 15:57 WIB

Dedi Mulyadi dari Partai Apa? Berikut Sepak Terjangnya di Dunia Politik

Friday, 9 May 2025 - 15:44 WIB

Tradisi Thudong: Perjalanan Spiritual Para Biksu Jelang Hari Raya Waisak

Friday, 9 May 2025 - 15:41 WIB

Donald Trump Sambut Paus Pertama dari Amerika Serikat: Momen Bersejarah Bagi Negeri Paman Sam

Friday, 9 May 2025 - 15:39 WIB

Bansos Triwulan Kedua Akan Disalurkan Mulai Pekan Ketiga Mei 2025

Friday, 9 May 2025 - 09:36 WIB

Manchester United Melaju ke Final Liga Europa

Berita Terbaru