Disebut Dapat Contekan dari Tom Lempong, Begini Tanggapan Guz Muhaimin Iskandar

- Redaksi

Monday, 22 January 2024 - 00:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret Gus Muhaimin Iskandar (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Pada hari Minggu, tanggal 21 Januari 2024, calon wakil presiden nomor urut 1 Muhaimin Iskandar mengaku ingin menghubungi Thomas Lembong melalui telepon karena ada seseorang yang merindukan dirinya. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tom Lembong adalah Co Captain Tim Nasional (Timnas) Anies Baswedan-Muhaimin dan dulunya bekerja sebagai pembantu Presiden Jokowi yang menulis beberapa pidato untuknya. 

Saat debat, lawan Muhaimin, gibran, menyebut bahwa Muhaimin mencontek catatan yang dibuat oleh Tom Lembong. 

Muhaimin mengklaim bahwa ia tidak mengkonsultasikan apapun dengan Tom ketika ia meneleponnya nanti. 

“Ya sebentar kagi saya mau telepon beliau, bukan konsultasi bukan, tapi ada yang kangen rupanya,” kata Muhaimin saat ditemui awak media usai debat di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat, Minggu (21/1).

Baca Juga :  Nusron Wahid Tanggapi Soal Kepemilikan Lahan Prabowo Subianto Seluas 340.000 Hektar Saat Debat Capres

Gibran juga menyebutkan bahwa Tom Lembong memberi pertanyaan kepada Muhaimin agar ia dapat ditanya saat sesi debat. 

“Mungkin itu kan mungkin dapat contekan itu dari Pak Tom Lembong. Mungkin ya, terima kasih,” ungkap Gibran Rakabuming Raka.

Berita Terkait

Presiden Prabowo Subianto Dukung RUU Perampasan Aset Koruptor
Julen Lopetegui Resmi Jadi Pelatih Baru Timnas Qatar, Siap Hadapi Kualifikasi Piala Dunia
Kinibisa.com: Portal Edukasi dan Karier untuk Generasi Kompeten Indonesia
Hari Pendidikan Nasional 2025: Momen Refleksi dan Tantangan Pendidikan di Era Digital
MUI Jabar Sebut KB Vasektomi Haram
Pemkab Bekasi Luncurkan Aplikasi PECAK untuk Permudah Pencatatan Kontrak Kerja
Pencarian Pendaki Hilang di Gunung Saeng Terhambat Kabut dan Hujan
Anggota Komisi IX DPR RI Sebut RUU Ketenagakerjaan Harus Segera Direvisi

Berita Terkait

Friday, 2 May 2025 - 17:05 WIB

Presiden Prabowo Subianto Dukung RUU Perampasan Aset Koruptor

Friday, 2 May 2025 - 14:25 WIB

Julen Lopetegui Resmi Jadi Pelatih Baru Timnas Qatar, Siap Hadapi Kualifikasi Piala Dunia

Friday, 2 May 2025 - 13:25 WIB

Kinibisa.com: Portal Edukasi dan Karier untuk Generasi Kompeten Indonesia

Friday, 2 May 2025 - 09:28 WIB

Hari Pendidikan Nasional 2025: Momen Refleksi dan Tantangan Pendidikan di Era Digital

Friday, 2 May 2025 - 08:57 WIB

MUI Jabar Sebut KB Vasektomi Haram

Berita Terbaru

Carlos Pena Resmi Tinggalkan Persija Jakarta untuk Musim ini

Olahraga

Carlos Pena Resmi Tinggalkan Persija Jakarta untuk Musim ini

Friday, 2 May 2025 - 16:20 WIB