Pengakuan Ibu Korban yang anaknya Tewas dalam Kecelakaan Bus SMK Depok

- Redaksi

Monday, 13 May 2024 - 02:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ibu korban kecelakaan bus SMK Depok
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Keluarga mengenang sosok Mahesya Putra sebagai salah satu korban kecelakaan maut bus rombongan SMK Lingga Kencana Kota Depok di Ciater, Subang, Jawa Barat.

 Ibunya, Rosdiana mengatakan bahwa Mahesya merupakan anak yang baik. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dia itu orangnya semangat buat mengejar cita-citanya gitu. Ya pokoknya orangnya enggak neko-neko deh, enggak pernah minta apa-apa yang ibunya enggak bisa berikan. Pokoknya nggak neko-neko orangnya dia. Apa adanya,” kenang Rosdiana.

Baca Juga:

Korban Meninggal Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Depok Bertambah Lag

Ia juga sudah berencana untuk bekerja dan membahagiakan keluarganya setelah lulus dari SMK. 

Baca Juga :  Ibu dan Bayi di Indramayu Meninggal Dunia Usai Praktik, Diduga Menjadi Korban Malapraktik

“Dia bilang ‘Udah lulus mau kerja, kuliah, membahagiakan orangtuanya dan adik-adiknya,'” kata Rosdiana

Rosdiana menambahkan bahwa anaknya tidak menunjukkan gelagat aneh sebelum berangkat wisuda perpisahan sekolah

Bahkan, Mahesya berniat untuk membelikan oleh-oleh dari perjalanan itu untuk adiknya.

Baca Juga:

Isak Tangis Keluarga Iringi Penyerahan Jasad Korban Kecelakaan SMK Depok

“Saya bilang ‘Enggak bisa ngasih banyak ongkosnya.’ Terus dia bilang ‘Cukup enggak ya, bu?’ Gitu. Dia pengen membelikan sesuatu buat adiknya. Iya (Oleh-oleh),” ungkap Rosdiana.

Kecelakaan bus yang terjadi pada Sabtu (11/5) malam di Jalan Raya Kampung Palasari, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat ini menewaskan 11 orang, termasuk 9 siswa SMK Lingga Kencana, 1 guru, dan 1 warga sekitar. 

Baca Juga :  Gelombang Panas Ekstrem Melanda AS, Masyarakat Diimbau untuk Menghindari Ruang Terbuka

Rosdiana menceritakan kenangan akan sosok anaknya dan keluarga mereka bersedih atas kepergian Mahesya.

Berita Terkait

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Berita Terkait

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Friday, 16 January 2026 - 14:29 WIB

Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat

Berita Terbaru

Entertainment

Ketika Ranika Belajar Merelakan Cinta yang Tak Direstui

Saturday, 17 Jan 2026 - 14:14 WIB