Sekitar 10 Kontrakan Terbakar di Jakarta Utara, Disebabkan Korsleting Listrik

- Redaksi

Wednesday, 17 July 2024 - 05:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pada tanggal 15 Juni 2024, sebuah kebakaran terjadi di Jakarta Utara, menghancurkan lebih dari 10 kontrakan di Jalan F Kebun Baru, RT 15, RW 14, Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

 

Penyebab kebakaran kemungkinan disebabkan oleh korsleting listrik di salah satu kontrakan yang digunakan sebagai toko ayam. Api pertama kali muncul di lokasi tersebut dan kemudian dengan cepat menyebar ke kontrakan lain dan menyebabkan lebih banyak kerusakan.

 

“Itu satu pemilik cuma bentuknya kontrakan, ada 10 pintu yang terbakar,” ucap Perwira Piket Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Utara Ahmad Fajarudin.

 

Selamatnya, tidak ada korban jiwa yang terluka dalam insiden tersebut.

Baca Juga :  Diterjang Angin, 8 Rumah Warga di Bogor Rusak Parah

 

“Tidak ada korban jiwa,” ujar Fajarudin.

 

Tim pemadam kebakaran tiba di lokasi kebakaran pada pukul 19.38 WIB dan berhasil memadamkan api sekitar pukul 21.19 WIB.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 PONOROGO.

Berita Terkait

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!
Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Berita Terkait

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Friday, 16 January 2026 - 14:29 WIB

Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat

Friday, 16 January 2026 - 11:09 WIB

Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat

Berita Terbaru