Seorang Bidan Kampung di Barito Kuala Ditemukan Tewas, Benarkah Korban Pembunuhan?

- Redaksi

Tuesday, 16 January 2024 - 02:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TKP Penemuan Bidan Kampung (Dok. Istimewa)

 SwaraWarta.co.id – Warga di Barito Kuala, Kalimantan Selatan dihebohkan dengan penemuan mayat seorang bidan kampung berusia 86 tahun di rumahnya. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Polisi sedang menyelidiki penyebab kematian korban yang ditemukan tergeletak di tempat tidur dengan beberapa luka tusukan oleh senjata tajam pada Sabtu (13/1). 

“Korban ditemukan meninggal dunia di tempat tidur di rumahnya dengan beberapa luka tusuk senjata tajam dan kami masih melakukan penyelidikan,” kata Kasi Humas Barito Kuala Iptu Marum kepada awak media, Senin (15/1)

Diketahui bahwa korban dikenal sebagai tukang urut dan ahli persalinan, sehingga dua orang yang hendak menggunakan jasanya menemukan korban telah meninggal dunia. 

Baca Juga :  Tangis Aldi di Sidang PK: Kesaksian Penyiksaan dalam Kasus Vina Cirebon

“Korban ini dikenal sebagai tukang urut dan juga bisa membantu persalinan. Jadi saat itu dua saksi datang bermaksud menggunakan jasa korban untuk urut,” kata Marmun.

Keluarga korban meminta bantuan polisi karena menilai bahwa kematian korban tidak wajar. 

“Kemudian dengan seizin keluarga korban saksi pun masuk kedalam rumah dengan memanjat jendela, setelah terbuka saksi masuk dan melihat korban sudah dalam keadaan meninggal dunia,” ungkapnya.

Polisi menduga bahwa bidan tersebut menjadi korban pembunuhan dan saat ini mereka masih mencari bukti dan keterangan untuk mengungkap kasus ini.

“Dugaan sementara korban pembunuhan, saat ini kami masih mengumpulkan barang bukti dan keterangan saksi-saksi untuk mengungkap kasus ini,” pungkasnya.

Berita Terkait

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Berita Terkait

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Thursday, 22 January 2026 - 17:36 WIB

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Thursday, 22 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional

Wednesday, 21 January 2026 - 11:35 WIB

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Berita Terbaru