Cara Mengamankan Rekening Agar Tidak Mudah Dibobol

- Redaksi

Thursday, 19 October 2023 - 04:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi pembayaran menggunakan ATM (Dok.Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Saat ini sudah banyak kasus pembobolan rekening dan ATM. Dimana kejadian ini tentu merugikan banyak orang, terutama pemilik rekening. Sehingga, Anda harus mengetahui cara mengamankan rekening agar tidak mudah dibobol.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasus pembobolan rekening bank juga sudah dialami oleh banyak orang. Bahkan tak jarang nasabah mengalami kerugian hingga ratusan juta akibat tindakan kriminal tersebut.

4 Cara Mengamankan Rekening 

Maraknya kasus pembobolan rekening dan ATM membuat Anda harus waspada. Terlebih sekarang banyak pelaku yang memberikan link undangan untuk membobol rekening nasabah. Berikut cara mengamankan rekening agar tidak mudah dibobol, yakni:

Baca Juga :  Cara Mudah Nonton Youtube Dapat Uang, Panduan dari Extra Cash Indonesia

1. Hindari Sebar Data Rahasia Kepada Banyak Orang

Data yang sifatnya rahasia sebaiknya harus Anda jaga, baik dengan orang terdekat ataupun orang lain. 

Sebab data Anda bisa disalahgunakan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab.

Selain itu, usahakan untuk tidak memberitahukan PIN ATM kepada orang lain. Sebab dengan memberitahu PIN, maka proses pembobolan rekening akan lebih mudah. Sehingga Anda harus selalu waspada. 

2. Jangan Menyimpan Rekening dan ATM di Sembarang Tempat

Selain menyimpan data pribadi dengan baik, Anda juga harus menyimpan rekening dan ATM di tempat yang aman. 

Sebab melalui buku tabungan, orang lain bisa melihat saldo yang Anda miliki.

Bahkan orang lain juga bisa mempelajari tanda tangan Anda. Buku rekening tentu memuat beberapa hal yang penting. 

Baca Juga :  Ibu dan Bayi Tewas saat Proses Persalinan, Diduga Lambat Penanganan

Sehingga Anda harus menyimpan rekening dan juga ATM di tempat yang tidak bisa diakses orang lain.

3. Hati-hati Saat Bertransaksi Menggunakan ATM

Selain rekening, ATM juga harus Anda simpan dengan baik. Selain itu, usahakan untuk hati-hati ketika melakukan transaksi lewat ATM. 

Sebab sudah banyak gerai ATM yang sengaja diberikan CCTV untuk mengambil uang nasabah.

Beberapa waktu yang lalu, marak kejadian ATM tidak bisa digunakan untuk tarik uang. 

Padahal proses penarikan uang telah berhasil. Bahkan tak jarang banyak nasabah yang saldonya tiba-tiba terkuras habis.

4. Jangan Pernah Berikan ATM Kepada Orang Lain

Pembobolan rekening atau ATM dapat terjadi dengan mudah, jika Anda tidak mampu menyimpannya dengan baik. 

Baca Juga :  Jadwal Pencairan Dana PIP Kemdikbud 2024 untuk SD, SMP, dan SMA: Bantuan Hingga Rp1,8 Juta

Salah satu hal yang harus Anda hindari adalah memberikan ATM kepada orang lain.

Memberikan ATM kepada orang lain, baik untuk titip uang sebaiknya Anda hindari. Sebab kartu ATM bersifat pribadi dan privasi. Sehingga orang lain tidak boleh memegangnya.

Berbagai cara diatas dapat Anda terapkan dalam kehidupan sehari-hari. Tujuannya agar rekening dan ATM tidak mudah dibobol.

Berita Terkait

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional
Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi
Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran
Pasukan Elite Kolombia Siagakan Diri di Perbatasan Usai Serangan AS ke Venezuela
Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair 2026? Begini Cara Mengecek Status Penerima!
Donald Trump Ambil Alih Venezuela dalam Operasi Militer Besar-besaran
Kenapa Arab Saudi Menyerang Yaman? Apakah Kepentingan Pribadi atau Ada Geopolitik

Berita Terkait

Wednesday, 7 January 2026 - 14:07 WIB

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Tuesday, 6 January 2026 - 17:19 WIB

Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi

Tuesday, 6 January 2026 - 09:43 WIB

Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran

Monday, 5 January 2026 - 15:44 WIB

Pasukan Elite Kolombia Siagakan Diri di Perbatasan Usai Serangan AS ke Venezuela

Monday, 5 January 2026 - 07:00 WIB

Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair 2026? Begini Cara Mengecek Status Penerima!

Berita Terbaru

Cara Buat SKCK Secara Online

Berita

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Wednesday, 7 Jan 2026 - 14:07 WIB

Langkah-Langkah Cara Mendapatkan Akun SIMPKB

Pendidikan

3 Cara Mendapatkan Akun SIMPKB untuk Guru dan Tenaga Kependidikan

Wednesday, 7 Jan 2026 - 07:00 WIB