Sempat Menyangkal Sakit, Akhirnya Luhut Binsar Panjaitan Dilarikan ke Singapura

- Redaksi

Wednesday, 11 October 2023 - 07:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Luhut Binsar Panjaitan Dilarikan ke Singapura

SwaraWarta.co.id Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan akhirnya harus terbang ke Singapura untuk perawatan intensif.

Luhut Binsar Panjaitan yang semula menyangkal kalau sakit dan hanya mengaku kelelahan akhirnya tidak bisa menyembunyikannya ke publik.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Luhut Binsar Panjaitan akhirnya harus melanjutkan pengobatan sakitnya ke rumah sakit di Singapura setelah sempat dirawat di Jakarta.

Belum diketahui dengan jelas penyebab sakitnya Menko Marves ini kecuali efek kelelahan yang membuatnya disarankan untuk bedrest oleh dokter yang memeriksanya.

Seperti yang telah diketahui, padatnya jadwal pekerjaan serta urusan-urusan yang harus ditangani oleh Menteri Luhut membuat daya tahan tubuhnya drop.

Baca Juga :  Kasus Kaburnya 52 Narapidana di Aceh, 45 Orang Sudah Kembali Diantar Keluarga ke Lapas

Hal inilah yang menjadi pemicu sakitnya Luhut hingga harus menjalani pengobatan di rumah sakit.

Separah apakah sakitnya Luhut? Sampai saat ini belum ada keterangan yang menyebutkan penyakit yang diderita oleh Luhut.

Sebagai informasi, sebelum Luhut dibawa ke Singapura, Presiden Joko Widodo telah mengirimkan dokter kepresidenan untuk merawatnya.

Hal ini merupakan bentuk kepedulian presiden atas menteri yang pernah juga menjadi Koordinator PPKM pada masa pandemik Covid 19 sedang tinggi-tingginya.

Meski sempat dirawat di rumah sakit di Jakarta, Luhut akhirnya memutuskan melanjutkan pengobatan sakitnya ke Singapura atas rekomendasi beberapa pejabat negara.

Bahkan, Luhut ditawari berobat di Singapura oleh sahabatnya yakni Senior Minister Teo Chee Hean, serta Menteri Luar Negeri Singapura, Dr. Vivian Balakhrisnan.

Baca Juga :  Ayu Ting Ting dan Lettu Muhammad Fardana Resmi Tunangan, Netizen Soroti Gaji yang Cuma Rp5 Juta

Di Singapura sana, Luhut dijadwalkan akan melakukan pemeriksaan medis serta evaluasi kesehatannya secara komprehensif untuk lebih mengetahui sakitnya karena apa.

Soal kelelahan yang semula diutarakan oleh Luhut Binsar Panjaitan bisa jadi disebabkan oleh beberapa faktor semisal ginjal kronis, penyakit hati, paru-paru, atau karena virus dan bakteri yang menyerang tubuh.

Faktor-faktor tersebut bisa jadi akan sangat berbahaya bila tidak segera dilakukan pengobatan atau pemeriksaan, akibatnya bisa fatal bila terlambat diketahui.

Kepergian Luhut Binsar Panjaitan tentu saja menjadi berita populer untuk saat ini mengingat pada saat sebelumnya pihaknya menyangkal kalau Luhut sakit dan dirawat di Singapura.

Berita Terkait

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan
Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Berita Terkait

Thursday, 22 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional

Wednesday, 21 January 2026 - 11:35 WIB

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Wednesday, 21 January 2026 - 10:11 WIB

Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

Monday, 19 January 2026 - 15:31 WIB

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI

Monday, 19 January 2026 - 10:20 WIB

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Berita Terbaru

Apa Ciri Khas dari Gotong Royong

Pendidikan

Mengenal Budaya Luhur Bangsa: Apa Ciri Khas dari Gotong Royong?

Friday, 23 Jan 2026 - 10:08 WIB

Cara Ganti Nama di Google Meet

Teknologi

Cara Ganti Nama di Google Meet dengan Mudah dan Cepat

Friday, 23 Jan 2026 - 10:01 WIB

 Cara Menghadapi Krisis Dunia

Ekonomi

4 Strategi Tepat Cara Menghadapi Krisis Dunia

Friday, 23 Jan 2026 - 09:52 WIB