| Resep seblak bisa dijadikan ide kuliner saat kumpul bersama keluarga. ( Dok. Istimewa) |
SwaraWarta.co.id – Seblak merupakan kuliner kekinian yang disukai sejumlah kalangan. Tak ayal resep seblak selalu diincar sejumlah orang.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Seblak adalah salah satu makanan khas dari Bandung yang sangat terkenal di Indonesia. Resep seblak sendiri bisa dikreasikan sesuai dengan selera.
Bahkan resep seblak bisa didasarkan dengan tinhkat kepedasan atau level. Kamu bisa mengatur level tersebut dengan pemakaian jumlah cabe.
Seblak terdiri dari 2 jenis yaitu kering dan basah. Keduanya sebenarnya hampir mirip lantaran hanya dibedakan pada kuah.
Seblak basah cenderung dibuat dengan memakai air sehingga tampak seperti berkuah. Berikut resep seblak basah:
Seblak basah adalah seblak yang cukup banyak kuahnya, dengan mi instan yang lembut dan kenyal.
Seblak kering cenderung dibuat dengan air yang sangat sedikit atau nyaris tidak berkuah. Berikut ini resep seblak kering:
Seblak kering adalah seblak yang memiliki sedikit kuah dan agak kering.
Cocok untuk dinikmati ketika sedang tidak ingin makan banyak kaldu.
Rasa bumbunya pedas dan gurih, seperti seblak basah, tapi lebih kering dan renyah.
Gimana sudah ada gambaran untuk membuat salah satu diantara dua resep tersebut? Pastikan menyesuaikan tingkat kepedasan sesuai kemampuan perut.
SwaraWarta.co.id - Puisi rakyat merupakan bagian dari kesastraan tradisional yang telah diwariskan secara turun-temurun. Berbeda…
SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara menggunakan Mendeley? Menulis karya ilmiah, skripsi, atau tesis sering kali menjadi…
SwaraWarta.co.id - Program Bantuan Subsidi Upah (BSU) senilai Rp600.000 menjadi perhatian banyak pekerja menyambut tahun…
SwaraWarta.co.id - Durian sering dijuluki sebagai "Raja Buah" karena aromanya yang kuat dan rasanya yang…
SwaraWarta.co.id - Memiliki kendaraan bermotor berarti Anda memiliki kewajiban untuk membayar Pajak Kendaraan Bermotor (PKB)…
SwaraWarta.co.id – Berapa biaya bikin paspor sih? Merencanakan perjalanan ke luar negeri, baik untuk liburan,…