Air Mata Putri Bungsu Rizal Ramli Pecah Melihat Jenazah sang Ayah

- Redaksi

Thursday, 4 January 2024 - 09:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Daisy Orlan Ramli menangis di samping jenazah Rizal Ramli
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.idPutri bungsu Rizal Ramli, Daisy Orlana Ramli, baru saja tiba dari Amerika Serikat ke rumah duka sang ayah di Jalan Bangka IX, Jakarta Selatan. 

Daisy merasa sedih dan menangis tersedu-sedu saat melihat sang ayah yang telah meninggal dunia. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada Kamis, 4 Januari 2024, sekitar pukul 08.15 WIB, detikcom melihat Daisy turun dari mobil dan langsung masuk ke dalam rumah duka. 

Dia mengenakan kaus hitam dan kaca mata hitam. Setelah itu, Daisy kemudian mengenakan outer berwarna biru langit dan duduk di depan jenazah ayahnya. 

Baca Juga :  Festival Jazz Ubud 2024: BRImo Tawarkan Promo Menarik untuk Pengunjung

Suaminya mengenakan kemeja jeans biru dan turut mendampinginya. Isak tangis pun pecah, sambil menatap ayahnya, Daisy menangis bersama suaminya. 

Rizal Ramli meninggal pada Selasa, 2 Januari malam. Pemakaman Rizal Ramli akan dilakukan besok, Kamis, 4 Januari, di TPU Jeruk Purut, Jakarta Selatan. 

“Keluarga sudah berembuk semua. Besok (4/1) itu bakda zuhur itu fix dimakamkan di TPU Jeruk Purut,” kata anggota tim komunikasi sekaligus perwakilan keluarga Rizal Ramli, Yosef Sampurna Nggarang, di rumah duka, Rabu (3/1).

Lokasi tersebut dipilih atas amanat almarhum agar dimakamkan di satu liang lahad dengan istrinya, Herawati. 

Pemakaman dilakukan besok untuk menunggu kedatangan anak Rizal Ramli dari Amerika Serikat.

Baca Juga :  Contoh Kerajinan Non Benda yang Mudah Ditemui, Sudah Pernah Tau?

“Karena memang istri beliau, Ibu Hera, juga dimakamkan di sana. Jadi satu liang lahad di sana,” ucapnya.

Berita Terkait

Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri
Donald Trump Tetapkan Tarif Impor AS 32% untuk Indonesia Mulai 1 Agustus 2025
Sound Horeg Haram? Tuai Pro dan Kontra Dikalangan Publik!
Kapan Lapor Diri PPG 2025 Kemendikbud? Berikut ini Rincian Jadwal Terbarunya!
Kronologi Lengkap! Limbad Ditahan Imigrasi Jeddah Karena Gigi Taring Disebut Syaiton
BREAKING NEWS! Gaji PPPK 2025 Akhirnya Cair Bulan Depan, Ada yang Tembus Rp7,3 Juta per Bulan! Cek Rinciannya di Sini
Maaf, Honorer Kategori R4 Tetap Gagal Seleksi PPPK, Meski Nilai Tinggi! Bisa Diangkat Jadi PPPK Paruh Waktu?
Apakah Ada Jalur Khusus untuk Honorer R4 Usai Gagal PPPK Tahap 2 2024? Begini Penjelasannya

Berita Terkait

Wednesday, 9 July 2025 - 14:42 WIB

Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri

Tuesday, 8 July 2025 - 11:00 WIB

Sound Horeg Haram? Tuai Pro dan Kontra Dikalangan Publik!

Tuesday, 8 July 2025 - 09:31 WIB

Kapan Lapor Diri PPG 2025 Kemendikbud? Berikut ini Rincian Jadwal Terbarunya!

Tuesday, 8 July 2025 - 09:20 WIB

Kronologi Lengkap! Limbad Ditahan Imigrasi Jeddah Karena Gigi Taring Disebut Syaiton

Saturday, 5 July 2025 - 22:51 WIB

BREAKING NEWS! Gaji PPPK 2025 Akhirnya Cair Bulan Depan, Ada yang Tembus Rp7,3 Juta per Bulan! Cek Rinciannya di Sini

Berita Terbaru

Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri

Berita

Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri

Wednesday, 9 Jul 2025 - 14:42 WIB