Termasuk dalam Kemasan Tahan Suhu Tinggi, Ini Dia Kelebihan Alumunium Foil

- Redaksi

Thursday, 15 February 2024 - 12:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Contoh kemasan aluminium foil (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Kemasan merupakan hal yang sangat penting dalam industri makanan dan minuman. Material kemasan yang tepat dapat melindungi produk dengan baik. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu jenis kemasan yang sering digunakan adalah kemasan aluminium foil. Kemasan ini dikenal dengan kemampuannya dalam menjaga kualitas makanan. 

Kelebihan Kemasan Aluminium Foil yang Jarang Diketahui

Saat ini banyak perusahaan makanan yang memilih kemasan aluminium foil. Hal ini disebabkan karena kemasan aluminium foil memiliki banyak kelebihan seperti:

1. Menjaga Kualitas Makanan

Kemasan aluminium foil mampu menjaga kualitas makanan dengan baik karena bahan ini bisa menutup rapat dan tidak mudah teroksidasi. 

Baca Juga :  KPK Sita Aset Milik Mantan Wakil Ketua DPRD Jatim Terkait Kasus Korupsi Dana Hibah

Karena itu, kemasan ini biasanya digunakan pada produk seperti susu bubuk dan kopi. Sebab susu bubuk dan kopi rawan tercampur dengan bakteri dan kotoran.

2. Mencegah Kontaminasi Bakteri

Kemasan aluminium foil memiliki permukaan yang rapat dan mampu mencegah kontaminasi bakteri atau mikroba.

Hal ini membuat makanan menjadi lebih tahan lama dan tidak merusakkan kesehatan. Terlebih makanan yang bersih dan bebas bakteri lebih aman untuk dikonsumsi. 

3. Membuat Produk Tahan Lebih Lama 

Kemasan aluminium foil mampu melindungi produk dari sinar matahari, air, dan udara. Hal ini membuat masa simpan produk menjadi lebih panjang dan aroma serta cita rasa makanan tetap terjaga.

Baca Juga :  Hizbullah Serang Permukiman Beit Hillel: Konflik di Perbatasan Israel-Lebanon Memanas

4. Tahan dengan Suhu Ekstrim 

Kemasan aluminium foil kuat dan tahan panas, sehingga cocok untuk produk yang membutuhkan proses sterilisasi. Kemasan jenis ini juga tidak mudah rusak.

Bahkan, Anda bisa membawa makanan dan minuman di bawah matahari. Sebab kemasan aluminium foil tidak mudah rusak. 

5. Dapat Dikreasikan Sesuai Kebutuhan 

Kemasan aluminium foil fleksibel dan mudah dibentuk, sehingga bisa disesuaikan dengan desain yang diinginkan. 

Biasanya, jenis kemasan ini terdiri dari beberapa jenis seperti standing pouch, gusset, three block seal dan central seal.

Kelebihan inilah yang menyebabkan banyak produsen makanan yang lebih memilih kemasan aluminium foil daripada kemasan lainnya. 

Kemasan aluminium foil merupakan solusi kemasan yang inovatif dan berkualitas bagus untuk para pelaku usaha kuliner. 

Baca Juga :  Oknum Kapolsek di Bojonegoro Kepergok Selingkuh di Asrama Polisi

Sebelum memilih kemasan produk, sebaiknya Anda menyesuaikan dengan jenis makanan. Hal ini bertujuan agar kemasan yang dipilih lebih bermanfaat. 

Selain itu, Anda harus memperhatikan kelebihan dari setiap kemasan. Hal ini bertujuan agar kemasan yang digunakan lebih memberikan manfaat dalam jangka panjang. 

Berita Terkait

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan
Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Berita Terkait

Thursday, 22 January 2026 - 17:36 WIB

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Thursday, 22 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional

Wednesday, 21 January 2026 - 11:35 WIB

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Wednesday, 21 January 2026 - 10:11 WIB

Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

Monday, 19 January 2026 - 15:31 WIB

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI

Berita Terbaru

Cara Komplain IndiHome Agar Gangguan Cepat Teratasi

Teknologi

Cara Komplain IndiHome Agar Gangguan Cepat Teratasi dengan Baik

Thursday, 22 Jan 2026 - 14:47 WIB

Bisnis Kecil yang Paling Aman di Tahun 2026

Bisnis

8 Bisnis Kecil yang Paling Aman di Tahun 2026

Thursday, 22 Jan 2026 - 14:39 WIB