Viral! Timnas Indonesia Akan Melawan Vietnam di GBK

- Redaksi

Friday, 9 February 2024 - 00:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret timnas saat akan bertanding (Dok. Istimewa)

 SwaraWarta.co.id – Timnas Indonesia akan bertanding melawan Vietnam pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 21 Maret di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK). 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabar ini telah diumumkan secara resmi oleh FIFA pada Kamis (8/2). Pertandingan kedua akan berlangsung pada 26 Maret yang akan menjadi pertandingan tandang bagi Indonesia di Stadion National My Dinh, Hanoi. 

FIFA belum menetapkan lokasi dua pertandingan selanjutnya pada 6 dan 11 Juni. Laga kandang melawan Vietnam sangat penting bagi Timnas Indonesia dalam mempertahankan kans mereka untuk lolos ke fase ketiga kualifikasi. 

Erick Thohir, Ketua Umum PSSI meminta agar kondisi rumput di GBK dijaga sebaik mungkin menyusul uji coba Indonesia U-20 kontra Thailand yang menunjukkan kualitas rumput yang sudah mengering dan bahkan ada yang botak. 

Baca Juga :  Mahasiswa UKI Tewas Dikeroyok di Dalam Kampus, Polisi Lakukan Penyelidikan

“Kondisi rumput kurang maksimal. Semoga manajemen GBK bisa menjaga, apalagi di bulan Maret ada kualifikasi Piala Dunia. Memang perawatan rumput tidak mudah,” kata Erick.

“Kalau kita lihat kondisinya, kemarin lagi musim hujan ada situasi sewa menyewa jadi rumputnya tidak berkembang, jadi meminta ke pengurus GBK agar dijaga.” Ungkapnya.

Berita Terkait

Siapa Saja yang Berhak Menerima BSU 2025? Ini Syarat Terbaru Lengkapnya!
BPNT Tahap 4 2025 Kapan Cair Jawa Tengah? Simak Jadwal, Cara Cek, dan Daerah yang Sudah Terima
Kapan Pembukaan CPNS 2026? Begini Penjelasan Terbarunya!
Apakah Benar Ammar Zoni Meninggal Dunia? Hoaks atau Fakta!
Download Twibbon Milad Muhammadiyah 2025 dan Cara Menggunakannya untuk Semarakkan HUT ke-113
Air Permukaan Laut Terus Naik, Jakarta Terancam Akan Tenggelam
MENURUT Anda, Bagaimana Pancasila Sebagai Paradigma Pengembangan Ilmu Dapat Menjadi Dasar Moral Dan Etika Dalam Mengarahkan Perkembangan Al
Kenapa BPNT Tahap 4 Belum Cair? Ternyata ini Penyebabnya!

Berita Terkait

Saturday, 22 November 2025 - 15:11 WIB

Siapa Saja yang Berhak Menerima BSU 2025? Ini Syarat Terbaru Lengkapnya!

Thursday, 20 November 2025 - 23:06 WIB

BPNT Tahap 4 2025 Kapan Cair Jawa Tengah? Simak Jadwal, Cara Cek, dan Daerah yang Sudah Terima

Wednesday, 19 November 2025 - 19:43 WIB

Kapan Pembukaan CPNS 2026? Begini Penjelasan Terbarunya!

Wednesday, 19 November 2025 - 17:36 WIB

Apakah Benar Ammar Zoni Meninggal Dunia? Hoaks atau Fakta!

Tuesday, 18 November 2025 - 13:46 WIB

Download Twibbon Milad Muhammadiyah 2025 dan Cara Menggunakannya untuk Semarakkan HUT ke-113

Berita Terbaru

Cara Membuat Kartu Ucapan Selamat Hari Guru

Teknologi

Cara Membuat Kartu Ucapan Selamat Hari Guru yang Sangat Berkesan

Friday, 21 Nov 2025 - 18:38 WIB