Mahfud MD Sebut Dirinya Mantan Cawapres

Avatar

- Redaksi

Friday, 1 March 2024 - 10:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Mahfud MD Sebut dirinya mantan cawapres
( Dok. Istimewa

SwaraWarta.co.id – Mahfud Md, yang sebelumnya mencalonkan diri sebagai cawapres di Pilpres 2024, mengucapkan terima kasih kepada semua relawan dan pegiat media sosial yang telah mendukungnya. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia juga tidak lupa menyebut Mas Ganjar, yang kemungkinan menjadi pasangan calon presiden yang didukung oleh Mahfud MD 

“Terima kasih untuk semua yang mendukung saya dan Mas Ganjar,” tulis Mahfud

Dalam unggahan di akun TikTok-nya pada Jumat (1/3/2024) kemarin, Mahfud memuji perjuangan relawannya dan menekankan bahwa perjuangan masih panjang. 

“Saya Mahfud Md mantan cawapres bersama capres Ganjar Pranowo mengucapkan terima kasih kepada semua relawan dan semua pegiat media sosial yang telah berjuang bersama kami,” kata Mahfud.

Baca Juga :  KPU Jelaskan Alasan Panelis Tidak Ikut Mengutarakan Pertanyaan dalam Debat Capres Cawapres

“Jalan perjuangan masih panjang, dan pilihan-pilihan perjuangan masih banyak untuk tetap menjaga kita-kita, pejuangan kita, mari terus bersama. Terima kasih ya,” kata Mahfud.

Melalui video pendek tersebut, Mahfud berharap dapat terus bersama-sama dengan para relawan dalam meraih kemenangan di Pilpres mendatang.

Seperti yang diketahui Ganjar Mahfud MD merupakan salah satu Paslon yang maju dalam pilpres 2024. 

Keduanya mendapatkan nomor urut 03 yang berhadapan dengan Anies – Muhaimin dan Prabowo -Gibran

Hingga berita ini dimuat Ganjar Mahfud menempati posisi ke tiga berdasarkan perhitungan suara sementara atau real count. 

Sementara posisi pertama ditempati oleh pasangan Prabowo – Gibran.

Berita Terkait

Tanggapan PT Garuda Mengenai John yang Lahir dan Mendapat Fasilitas Penerbangan Geratis
PT Gatra Akan Tutup pada 31 Juli? Karena Ditelan Kemajuan Zaman?
Viral! Vidio 2 orang Dikeroyok Massal oleh Warga Karena Maling Petai
Drum Thinner Meledak, Gudang Thinner Pabrik Cat Avian Hangus Terbakar
7 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Obesitas!
Timnas Voli U-20 Indonesia Tumbangkan Australia 3-2 di Grup A, Begini Jalannya Pertandingan
Performa Inggris di Euro 2024 Dikritik, Maguire: Turnamen Sepak Bola Memang Tidak Mudah
Gaji Mixue di Berbagai Kota dan Tanggung Jawabnya

Berita Terkait

Saturday, 27 July 2024 - 07:22 WIB

Tanggapan PT Garuda Mengenai John yang Lahir dan Mendapat Fasilitas Penerbangan Geratis

Saturday, 27 July 2024 - 07:20 WIB

PT Gatra Akan Tutup pada 31 Juli? Karena Ditelan Kemajuan Zaman?

Saturday, 27 July 2024 - 07:18 WIB

Viral! Vidio 2 orang Dikeroyok Massal oleh Warga Karena Maling Petai

Friday, 26 July 2024 - 22:59 WIB

Drum Thinner Meledak, Gudang Thinner Pabrik Cat Avian Hangus Terbakar

Friday, 26 July 2024 - 19:11 WIB

7 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Obesitas!

Berita Terbaru

Cara Membuat Kuah Bakso yang Sedap

kuliner

Cara Membuat Kuah Bakso yang Sedap, Auto Bikin Lapar!

Saturday, 27 Jul 2024 - 07:25 WIB