Wabup Trenggalek Dirumorkan Bakal Maju di Pilkada Ponorogo 2024, Begini Penjelasannya

 

Wakil bupati Trenggalek
( Dok. Istimewa)


SwaraWarta.co.id
– Bersama Bupati Moch. Nur Arifin dan belum ada kepastian apakah keduanya akan berlanjut menjadi pasangan dalam Pilkada Trenggalek mendatang. 

Dirinya juga tidak memberikan tanggapan detail lantaran masih menjabat sebagai Wabup Trenggalek. 

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya ingin menegaskan bahwa akan tetap fokus untuk menyelesaikan tugas-tugas sebagai wabup,” ungkap Syah.

Syah sendiri tidak menolak rumor yang mengaitkan namanya dengan Pilkada Ponorogo, namun dia menyatakan bahwa keputusan mengenai hal tersebut belum akan diambil dalam waktu dekat. 

 “Terkait potensi maju kembali di Trenggalek atau di Kabupaten Ponorogo dan daerah lainnya, kita lihat dinamika ke depan lah seperti apa,” katanya.

“Kalau persiapan, sampai hari ini masih tetap fokus bekerja menyelesaikan tugas sebagai Wabup Trenggalek,” imbuhnya.

Situasi politik saat ini memang masih belum memastikan siapa yang akan menjadi pendamping Bupati Moch. Nur Arifin dalam Pilkada 2024. 

Namun, Syah tetap berharap agar keputusan yang diambil nantinya dapat memberikan manfaat terbaik bagi masyarakat Trenggalek dan Ponorogo.

“Terkait nanti posisi akan maju lagi sebagai calon bupati atau calon wakil bupati, saya menunggu garis tangan saja nanti seperti apa,” tandasnya.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark dengan TikTok Downloader Terbaik

Mau simpan video TikTok favoritmu tanpa logo watermark yang mengganggu? Sekarang kamu bisa unduh video…

6 minutes ago

Sebutkan dan Jelaskan Komponen dan Struktur Sistem Operasi? Mari Kita Bahas!

SwaraWarta.co.id – Mari disimak soal berikut, sebutkan dan jelaskan komponen dan struktur sistem operasi? Pernahkah…

2 hours ago

Menurut Kalian Apakah Sampah Termasuk Komponen Abiotik Mengapa? Berikut Penjelasannya!

SwaraWarta.co.id - Pertanyaan mengenai apakah sampah termasuk dalam komponen abiotik dalam ekosistem seringkali menimbulkan perdebatan.…

2 hours ago

4 Kelebihan Jet Tempur Chengdu J-10 yang Bikin Dunia Militer Terkagum

SwaraWarta.co.id – Apa saja kelebihan Jet tempur Chengdu J-10 yang dikenal sebagai simbol kemajuan teknologi…

2 hours ago

Purbaya Tolak Bayar Utang Kereta Cepat, Begini Respon dari Pemerintah

SwaraWarta.co.id - Sikap tegas Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menolak menggunakan Anggaran Pendapatan dan Belanja…

1 day ago

Memahami Akar Masalah: Faktor-Faktor Utama Penyebab Kesenjangan Sosial

SwaraWarta.co.id - Kesenjangan sosial adalah isu global yang terus menjadi tantangan serius bagi banyak negara,…

1 day ago