Kerangka Manusia ditemukan Tertutup Tenda Hijau

- Redaksi

Sunday, 28 April 2024 - 10:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ilustrasi tewas
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Polisi sedang menyelidiki identitas dan penyebab kematian seorang manusia yang ditemukan di kaki Gunung Galunggung, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. 

Menurut informasi yang dilansir dari detikJabar pada Sabtu, 27 April 2024, polisi telah mengamankan beberapa barang milik korban. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Muncul dugaan bahwa mayat tersebut merupakan seorang pendaki atau penjelajah, karena ditemukan barang-barang seperti tenda, ponsel, dan tas. Andi Wahyudi (47), seorang warga yang sedang mencari madu, menemukan kerangka manusia itu di tengah hutan.

BACA JUGA: Keluarga Brigadir RA Tolak Autopsi, Jenazah Sudah diserahkan

Saat melihat sepasang sandal di balik vegetasi Galunggung, Andi memutuskan untuk mendekati dan menemukan kerangka manusia tersebut masih berbalut pakaian.

Baca Juga :  Cerita Gus Iqdam Geger dengan Imigrasi di Bandara Soetta

Kasi Humas Polres Tasikmalaya Kota, Ipda Jajang Kurniawan membenarkan adanya temuan mayat tersebut.

“Iya, tadi sudah dilakukan olah TKP dan evakuasi. Sesosok mayat yang sudah tinggal kerangka. Tentu ini menjadi pertanda kematian korban sudah cukup lama,” kata Jajang.

 Berdasarkan hasil pemeriksaan awal, korban diduga seorang pria berusia sekitar 40 tahun. 

BACA JUGA: Polisi Manado Ditemukan Tewas di Dalam Mobil Alphard, Benarkah Bunuh Diri?

Saat ditemukan, korban mengenakan baju dan celana tactical warna cokelat bertuliskan ‘Not Fear’. 

“Ditemukan tanpa identitas, kondisinya tinggal tulang belulang, tertutup tenda berwarna hijau,” kata Jajang.

“Jadi untuk identitas masih kami selidiki, semoga lekas terungkap,” ujar Jajang.

Baca Juga :  Polisi Buru Terduga Pelaku dalam Kasus Pembunuhan Wanita di Kos Kotabaru

Polisi masih melakukan penyelidikan lebih lanjut untuk mengungkap identitas korban dan penyebab kematian.

Berita Terkait

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Berita Terkait

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Thursday, 22 January 2026 - 17:36 WIB

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Thursday, 22 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional

Wednesday, 21 January 2026 - 11:35 WIB

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Berita Terbaru