Bekerjasama dengan Pemkab, Polres Bengkalis Berangkatkan 249 Peserta Mudik Gratis

- Redaksi

Sunday, 7 April 2024 - 05:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Program mudik gratis Kab. Bengkalis (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Pada hari Minggu, 7 April 2024, sebanyak 249 orang ikut dalam program Mudik Gratis Polres Bengkalis. 

Program ini diadakan untuk membantu warga yang ingin pulang ke kampung halaman dan mengurangi kemacetan di jalan raya sekaligus menurunkan angka kecelakaan lalu lintas. Ada 5 bus yang berangkat dengan tujuan Sumatera Utara dan Sumatera Barat.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Toharudin, serta Kapolres Bengkalis, AKBP Setyo Bimo Anggoro, turut hadir untuk memberangkatkan warga yang mudik. 

Toharudin berpesan agar seluruh peserta mudik menjaga kesehatan dan berdoa untuk keselamatan diri dan daerah.

“Semoga selamat sampai tujuan, bertemu keluarga, jaga kesehatan dan berdoa untuk keselamatan diri dan daerah. Bawa cerita ke kampung halaman diantar oleh Polres dan Pemkab Bengkalis,” ungkap Toha

Baca Juga :  Hasil Otopsi Pembunuhan Ibu oleh Anak Kandung Terungkap

Sementara Bimo berharap program ini dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri. Terlebih Polri selalu berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

Program Ini merupakan tahun kedua Polres Bengkalis melaksanakan program Mudik Gratis, dan tujuannya adalah membantu warga dalam pulang ke kampung halaman dengan aman dan nyaman. 

Lebih lanjut, Bimo mengucapkan terima kasih kepada Pemkab Bengkalis yang sudah ikut berkontribusi dalam mewujudkan program ini dengan menyiapkan 5 bus untuk warga yang mudik.

“Tahun lalu kami kami hanya menyiapkan dua bus saja, tapi tahun ini berkat kerjasama dengan Pemkab Bengkalis, jumlah bus yang diberangkatkan meningkat menjadi 5 bus, 3 bus tujuan Bukit Tinggi, 1 bus tujuan Padang dan 1 bus tujuan Padang Sidimpuan,” terang Bimo. 

Berita Terkait

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan
Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat

Berita Terkait

Monday, 19 January 2026 - 15:31 WIB

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI

Monday, 19 January 2026 - 10:20 WIB

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Saturday, 17 January 2026 - 10:51 WIB

Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Berita Terbaru

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Berita

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Monday, 19 Jan 2026 - 10:20 WIB