Dua Pengamen Tewas Usai Duel dengan Manusia Silver

- Redaksi

Thursday, 9 May 2024 - 07:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polisi gelar olah TKP
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Polres Klaten sedang mengusut perkelahian yang menyebabkan dua pengamen tewas di Dusun Tegalharjo, Desa Kebondalem Kidul, Kecamatan Prambanan, Klaten.

 Fakta yang didapatkan dari pihak kepolisian, kedua korban dan terduga pelaku memiliki hubungan sebagai teman akrab. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Mereka ini (korban dan terduga pelaku) sahabat, sahabat sama-sama mengamen. Yang satu pihak ini pengamen yang satu ini manusia silver,” jelas Kapolres Klaten AKBP Warsono dilansir dari detikJateng usai mengecek lokasi kejadian, Rabu (8/5/2024)

BACA JUGA: Tampang Pelaku Penganiayaan Terhadap Putu Satria Ananta Rustika

Menurut Warsono, petugas yang mengecek tempat kejadian perkara, penyidik saat ini sedang meminta keterangan dari sejumlah saksi, termasuk istri korban dan istri terduga pelaku. 

Baca Juga :  Nama Budi Arie Setiadi Muncul dalam Kasus Mafia Judi Online, Sekjen Projo Angkat Bicara

“Masih memeriksa saksi-saksi, baik saksi istri korban maupun istri dari terduga pelaku. Termasuk pihak yang lainnya, juga pemilik kos,” imbuh Warsono.

BACA JUGA: Mahasiswa Pelayaran Asal Bali Tewas di Jakarta Usai dipukul Senior

Sementara itu, pemilik kos, Sukirno (60), mengatakan bahwa dua korban adalah pengamen dan seorang pria yang kos di tempatnya bekerja sebagai manusia silver. Ketiganya adalah teman akrab.

“Ya teman akrab, keduanya tiap hari ke sini (kos). Siang sebelum kejadian yang pengamen satu ke sini menitipkan anaknya (kepada istri terduga pelaku) karena teman akrab, jadi kayak gak masuk akal ada kejadian tersebut,” ungkap Sukirno kepada detikJateng.

Berita Terkait

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional
Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi
Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran
Pasukan Elite Kolombia Siagakan Diri di Perbatasan Usai Serangan AS ke Venezuela
Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair 2026? Begini Cara Mengecek Status Penerima!
Donald Trump Ambil Alih Venezuela dalam Operasi Militer Besar-besaran
Kenapa Arab Saudi Menyerang Yaman? Apakah Kepentingan Pribadi atau Ada Geopolitik

Berita Terkait

Wednesday, 7 January 2026 - 14:07 WIB

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Tuesday, 6 January 2026 - 17:19 WIB

Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi

Tuesday, 6 January 2026 - 09:43 WIB

Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran

Monday, 5 January 2026 - 15:44 WIB

Pasukan Elite Kolombia Siagakan Diri di Perbatasan Usai Serangan AS ke Venezuela

Monday, 5 January 2026 - 07:00 WIB

Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair 2026? Begini Cara Mengecek Status Penerima!

Berita Terbaru

Cara Buat SKCK Secara Online

Berita

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Wednesday, 7 Jan 2026 - 14:07 WIB

Langkah-Langkah Cara Mendapatkan Akun SIMPKB

Pendidikan

3 Cara Mendapatkan Akun SIMPKB untuk Guru dan Tenaga Kependidikan

Wednesday, 7 Jan 2026 - 07:00 WIB