Jenazah Bendahara Umum Demokrat Tiba di Rumah Duka, Isak Tangis Keluarga Pecah

- Redaksi

Saturday, 15 February 2025 - 08:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idJenazah Renville Antonio, yang meninggal dunia akibat kecelakaan di Jalur Pantura Asembagus, Situbondo, pada Jumat (14/2/2025), tiba di rumah duka di kawasan Jemursari Regency, Surabaya, pukul 16.20 WIB .

Keluarga dan kerabat menyambut kedatangan jenazah dengan isak tangis.

Renville Antonio, yang juga seorang pengacara dan politikus, meninggal dunia dalam usia 47 tahun. Ia meninggalkan seorang istri dan satu orang anak.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kecelakaan yang menimpa Renville terjadi saat ia mengendarai motor gede bersama putranya.

Jenazah Renville akan dimandikan dan disalatkan di kediaman, kemudian akan disalatkan kembali di Masjid An-Nur yang letaknya tidak jauh dari kediaman Renville.

Baca Juga :  Anak Didik Coach Nova Menang Telak 13-0 atas Klub Coach Justin, Persiapan Piala Asia U-17 2025 Dimulai

Ketua DPD Demokrat Jatim Emil Elestianto Dardak dan istri Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), Annisa Pohan, hadir untuk menyambut kedatangan jenazah.

Renville Antonio dikenal sebagai sosok yang peduli dengan masyarakat kecil dan memiliki peran penting dalam Partai Demokrat. Ia menjabat sebagai Bendahara Umum DPP Partai Demokrat sejak tahun 2020.

Berita Terkait

Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR
Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan
Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!

Berita Terkait

Tuesday, 4 November 2025 - 12:29 WIB

Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR

Monday, 3 November 2025 - 16:57 WIB

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Monday, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas

Sunday, 2 November 2025 - 15:12 WIB

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Sunday, 2 November 2025 - 14:21 WIB

KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial

Berita Terbaru