Resmi jadi WNI, Ini Dia Janji Kevin Diks ke Presiden Prabowo Subianto

- Redaksi

Saturday, 9 November 2024 - 09:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kevin Diks resmi jadi WNI
(Dok. Ist)

Kevin Diks resmi jadi WNI (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Kevin Diks telah resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) setelah mengambil sumpah kewarganegaraan di Kedutaan Besar Republik Indonesia di Kopenhagen, Denmark, bersama Estella Raquel Loupattij dan Noa Johanna Christina Cornelia Leatomu.

Video yang dibagikan oleh Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menunjukkan Kevin Diks menyapa Presiden Prabowo dan berjanji untuk memberikan segalanya untuk Indonesia.

“Halo Bapak Presiden Prabowo, senang bertemu dengan Anda. Saya Kevin Diks, akhirnya saya menjadi Warga Negara Indonesia,” kata Kevin Diks.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya merasa sangat bangga, dan saya ingin berterima kasih atas semua dukungannya. Saya akan memberikan segenap darah, keringat, dan air mata untuk Indonesia,” ujar pemain berusia 28 tahun itu.

Baca Juga :  4 WNI di AS Ditangkap, 1 Telah Dideportasi, Kemlu RI Imbau Warga Memahami Hak-Hak Hukum

Kevin Diks memiliki garis keturunan Indonesia melalui ibunya, Natasja Bakarbessy, yang berasal dari Maluku.

Sebagai seorang bek, Kevin Diks tinggal menyelesaikan administrasi kepindahan federasinya dari Belanda ke Indonesia.

Setelah selesai, Kevin Diks berpotensi untuk bermain dalam pertandingan Indonesia melawan Jepang dan Arab Saudi dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia minggu depan.

Berita Terkait

Diskon Tiket Kapal 50 Persen, Penumpang Pelni Melonjak Jelang Libur Sekolah
Penjualan Ritel Mei 2025 Diperkirakan Turun Tipis, Tapi Masih Tumbuh Dibanding Tahun Lalu
1 Dzulhijjah 2025 Jatuh pada Tanggal Berapa?
Asap Hitam dari Kapel Sistina, Paus Baru Belum Terpilih
ChatGPT Mengalami Down Lagi! Jutaan Pengguna Frustasi
Tanpa Ampun, Pemerintah Blokir Rekening Terindikasi Judi Online
Sempat Koma, Seorang Siswa SD Subang Meninggal Dunia Usai Sebelumnya Dibully Kakak Kelas
Pantai Sanglen Yogyakarta Jadi Sorotan, Ada Apa Sebenarnya?

Berita Terkait

Monday, 16 June 2025 - 09:46 WIB

Diskon Tiket Kapal 50 Persen, Penumpang Pelni Melonjak Jelang Libur Sekolah

Saturday, 14 June 2025 - 09:53 WIB

Penjualan Ritel Mei 2025 Diperkirakan Turun Tipis, Tapi Masih Tumbuh Dibanding Tahun Lalu

Saturday, 17 May 2025 - 16:34 WIB

1 Dzulhijjah 2025 Jatuh pada Tanggal Berapa?

Thursday, 8 May 2025 - 15:13 WIB

Asap Hitam dari Kapel Sistina, Paus Baru Belum Terpilih

Thursday, 23 January 2025 - 20:55 WIB

ChatGPT Mengalami Down Lagi! Jutaan Pengguna Frustasi

Berita Terbaru

Piala Presiden 2025 (Dok. Ist)

Olahraga

Penjualan Tiket Piala Presiden 2025 Resmi Dibuka Hari Ini

Monday, 30 Jun 2025 - 18:25 WIB

Kapan MPLS SMA 2025

Pendidikan

Kapan MPLS SMA 2025? Berikut ini Prediksi Jadwal Terbarunya!

Monday, 30 Jun 2025 - 17:46 WIB