Rekomendasi Mobil Listrik untuk Kendaraan Keluarga

- Redaksi

Thursday, 25 January 2024 - 02:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Hyundai IONIQ 5 mobil listrik Keluarga
( Dok. Istimew

SwaraWarta.co.idMobil listrik semakin diminati oleh masyarakat sebagai alternatif kendaraan yang ramah lingkungan dan cocok untuk keluarga. 

Terlebih keberadaan mobil listrik saat ini sudah bisa digunakan untuk menopang banyak penumpang. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Deretan Mobil Listrik untuk Kendaraan Keluarga

Berikut adalah rekomendasi mobil listrik untuk keluarga pada tahun 2023.

1. Hyundai IONIQ 5 

Hyundai IONIQ 5 menjadi rekomendasi mobil listrik pertama untuk keluarga di tahun 2023. 

Mobil crossover ini menjadi yang pertama menggunakan platform E-GMP dan dirakit secara lokal.

Hyundai IONIQ 5 dilengkapi dengan dua pilihan baterai dan tiga sumber penggerak. Baterai utamanya berdaya 58kWh dengan penggerak roda depan atau belakang yang dapat mencapai kecepatan 185 km/jam.

Baca Juga :  Skoda Siapkan Elroq RS dengan Desain Sporty dan Teknologi Canggih, Siap Diluncurkan April 2025

2.Toyota bZ4X 

Toyota bZ4X menjadi mobil listrik pertama Toyota yang dijual di Indonesia. SUV listrik ini hadir dengan platform baru e-TNGA yang didedikasikan untuk mobil listrik. 

Tampilannya sporty dengan garis desain tegas dan desain depan ala “hammerhead shark”.

Toyota bZ4X dibekali oleh motor listrik berdaya 204 dk dan torsi 266 Nm. Tenaganya disalurkan ke roda depan dan dapat berakselerasi 0-100 km/jam dalam waktu 8,3 detik. 

3. Citroen e-C4 

Citroen e-C4 menjadi pilihan mobil listrik lainnya untuk keluarga pada tahun 2023. Mobil ini tampil sporty dan modern dengan desain bodi coupe crossover.

Citroen e-C4 dibekali dengan motor listrik berdaya 136 hp dan torsi 300 Nm. Motor listriknya ditenagai oleh baterai berkapasitas 50 kWh. 

Baca Juga :  Harley Davidson Electra Glide: Memahami Legenda di Balik Mesin

Mobil ini mampu berakselerasi dari 0-100 km/jam dalam waktu 9 detik dengan kecepatan maksimum 150 km/jam. 

4. Lexus UX300e

 Lexusus UX300e merupakan mobil listrik pertama yang dijual oleh Lexus di Indonesia. Mobil ini dilengkapi mesin listrik dan merupakan mobil pertama di Asia Tenggara.

Lexus UX300e dilengkapi dengan motor listrik yang mampu menghasilkan tenaga 201 hp dengan torsi 300 Nm. 

Mobil ini dilengkapi dengan fitur keselamatan 8 SRS Airbags, Blind Spot Monitor, dan Panoramic Monitor. 

5. DFSK Gelora E 

DFSK Gelora E bisa menjadi mobil keluarga pilihan selain untuk komersial. Mobil ini memiliki tampilan standar dan kabin yang luas.

DFSK Gelora E dilengkapi dengan motor listrik berjenis Permanent Magnet Synchronous Motor yang mampu menghasilkan tenaga 60 kWh dengan torsi puncak sebesar 200 Nm. 

Baca Juga :  Marc Marquez Pimpin Klasemen MotoGP 2025 Usai Menang di Sprint Race Qatar

DFSK Gelora E sudah diproduksi secara lokal dan hadir dalam beberapa varian sehingga patut jadi pilihan. 

Sejumlah mobil listrik tersebut bisa dijadikan sebagai alternatif kendaraan keluarga yang hemat dan menakjubkan.

Berita Terkait

Polytron Siap Luncurkan Mobil Listrik Pertamanya di Indonesia
Huawei Luncurkan Charger Mobil Listrik Super Cepat 1,5 MW, Pertama dengan Pendingin Cairan
Suzuki Burgman Street 125EX: Motor Matic Premium untuk Mobilitas Nyaman dan Bergaya
Marc Marquez Menang Sprint Race MotoGP Spanyol 2025 Usai Salip Quartararo
Honda Pertahankan Daya Saing Harga Kendaraan di Tengah Fluktuasi Rupiah
Toyota dan Pemerintah Shanghai Sepakat Bangun Pabrik Mobil Listrik Lexus di Tiongkok
Tesla Undur Jadwal Rilis Mobil Listrik Murah, Ini Alasannya
XPeng Akan Rilis Mobil Terbang Pertama di 2026, Harga Mulai Rp5 Miliar

Berita Terkait

Tuesday, 29 April 2025 - 10:46 WIB

Huawei Luncurkan Charger Mobil Listrik Super Cepat 1,5 MW, Pertama dengan Pendingin Cairan

Monday, 28 April 2025 - 18:39 WIB

Suzuki Burgman Street 125EX: Motor Matic Premium untuk Mobilitas Nyaman dan Bergaya

Sunday, 27 April 2025 - 09:02 WIB

Marc Marquez Menang Sprint Race MotoGP Spanyol 2025 Usai Salip Quartararo

Friday, 25 April 2025 - 09:03 WIB

Honda Pertahankan Daya Saing Harga Kendaraan di Tengah Fluktuasi Rupiah

Thursday, 24 April 2025 - 08:59 WIB

Toyota dan Pemerintah Shanghai Sepakat Bangun Pabrik Mobil Listrik Lexus di Tiongkok

Berita Terbaru

Sebutkan 2 Pandangan Terhadap Keberlakuan HAM di Dunia

Pendidikan

Sebutkan 2 Pandangan Terhadap Keberlakuan HAM di Dunia

Thursday, 1 May 2025 - 15:10 WIB

Jokowi Laporkan Dugaan Ijazah Palsu, Langkah Hukum Ditempuh

Berita

Jokowi Laporkan Dugaan Ijazah Palsu, Langkah Hukum Ditempuh

Thursday, 1 May 2025 - 14:58 WIB