Muncul Saksi Melmel Ini Kata Hotman Paris : Minta Yusril Ihza Mahendra dan Otto Hasibuan jadi Pengacara Pegi

Avatar

- Redaksi

Tuesday, 4 June 2024 - 03:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Hotman Paris
( Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Hotman Paris Hutapea, seorang pengacara terkenal dan juga kuasa hukum keluarga Vina Cirebon, mengusulkan agar Yusril Ihza Mahendra dan Otto Hasibuan menjadi pengacara Pegi Setiawan. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Hotman, diperlukan kuasa hukum yang memiliki reputasi tinggi agar kasus yang terjadi delapan tahun lalu tersebut dapat ditemukan titik terangnya. 

Usulan Hotman muncul setelah publik menunjukkan minat tinggi untuk mengetahui kebenaran dari kasus pembunuhan Vina Cirebon tahun 2016.

“Hotman Paris mengusulkan eks tim pengacara Prabowo di Mahkamah Konstitusi (MK) yaitu Yusril Ihza Mahendra dan Otto Hasibuan agar berkenan mau jadi pengacaranya Peggy agar benar-benar terbuka kasus ini agar masyarakat puas untuk mendapat jawabannya,” kata Hotman Paris dalam akun Instagram miliknya @hotmanparisofficial dikutip pada Selasa (4/6/2024).

Baca Juga :  Buang Sampah di Bengawan Solo, Pemuda di Klaten Hilang Tenggelam

Baca Juga: Sosok Melmel dalam Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Benarkah Bawa Fakta Mengejutkan?

 Hotman menjelaskan bahwa saran tersebut ia berikan agar Yusril dan Otto dapat membantu membuktikan apakah Pegi Setiawan memang benar-benar pelaku dari DPO yang dicari selama ini. 

Saat Pegi Setiawan ditangkap tim gabungan Polda Jabar pada Selasa (21/5/2024) malam, publik mulai meragukan apakah Pegi Setiawan benar-benar merupakan pelaku kasus pembunuhan yang menimpa Vina Cirebon tersebut.

Baca Juga: Eks Kabareskrim Meragukan Keterangan MelMel dan Aep dalam Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

“Jadi saran saya agar Pak Yusril dan Otto Hasibuan dan tim kuasa hukum Prabowo di MK mau jadi kuasa hukum dari Peggy untuk membuktikan, apakah Peggy bersalah atau tidak, kita perlu pengacara pintar dan reputasi tinggi,” jelasnya

Berita Terkait

Tanggapan PT Garuda Mengenai John yang Lahir dan Mendapat Fasilitas Penerbangan Geratis
PT Gatra Akan Tutup pada 31 Juli? Karena Ditelan Kemajuan Zaman?
Viral! Vidio 2 orang Dikeroyok Massal oleh Warga Karena Maling Petai
Drum Thinner Meledak, Gudang Thinner Pabrik Cat Avian Hangus Terbakar
7 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Obesitas!
Timnas Voli U-20 Indonesia Tumbangkan Australia 3-2 di Grup A, Begini Jalannya Pertandingan
Performa Inggris di Euro 2024 Dikritik, Maguire: Turnamen Sepak Bola Memang Tidak Mudah
Gaji Mixue di Berbagai Kota dan Tanggung Jawabnya

Berita Terkait

Saturday, 27 July 2024 - 07:22 WIB

Tanggapan PT Garuda Mengenai John yang Lahir dan Mendapat Fasilitas Penerbangan Geratis

Saturday, 27 July 2024 - 07:20 WIB

PT Gatra Akan Tutup pada 31 Juli? Karena Ditelan Kemajuan Zaman?

Saturday, 27 July 2024 - 07:18 WIB

Viral! Vidio 2 orang Dikeroyok Massal oleh Warga Karena Maling Petai

Friday, 26 July 2024 - 19:11 WIB

7 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Obesitas!

Friday, 26 July 2024 - 18:34 WIB

Timnas Voli U-20 Indonesia Tumbangkan Australia 3-2 di Grup A, Begini Jalannya Pertandingan

Berita Terbaru

Cara Membuat Kuah Bakso yang Sedap

kuliner

Cara Membuat Kuah Bakso yang Sedap, Auto Bikin Lapar!

Saturday, 27 Jul 2024 - 07:25 WIB