Berita

Memiliki Potensi Besar, Kenapa Harga Tiket ke Indonesia Timur Lebih Mahal?

SwaraWarta.co.id – Indonesia timur memiliki banyak potensi yang bisa dikembangkan, terutama di bidang pariwisata.

Namun, ada tantangan besar yang harus dihadapi, yaitu harga tiket pesawat yang cukup mahal.

Masalah ini sering menjadi perbincangan di media sosial, karena tingginya harga tiket membuat wisatawan asing enggan untuk datang dan menjelajahi keindahan Indonesia.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Direktur Utama PT Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra, harga tiket pesawat dipengaruhi oleh berbagai faktor.

“Harga kan ditentukan sama banyak faktor,” katanya kepada awak media, Minggu (1/9).

Ia menjelaskan bahwa jarak penerbangan dan harga bahan bakar, seperti avtur, adalah beberapa hal yang menentukan harga tiket.Selain itu, biaya bandara dan pajak juga berkontribusi terhadap harga tiket tersebut.

“Salah satunya jarak dan harga avtur,” ujarnya.

Dengan memahami faktor-faktor ini, diharapkan ada solusi untuk menurunkan harga tiket, sehingga lebih banyak wisatawan dapat menikmati keindahan Indonesia timur.

“Plus pajak-pajak,” kata Irfan.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara mengatasi Roblox yang error? Apakah Anda frustrasi karena Roblox error mengganggu…

6 hours ago

Apa yang Dimaksud dengan Manusia Purba? Berikut ini Penjelasannya!

SwaraWarta.co.id – Apa yang dimaksud dengan manusia purba? Pernahkah Anda bertanya-tanya tentang nenek moyang kita…

7 hours ago

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

SwaraWarta.co.id - Bagi warga Bandung yang ingin memperpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM), layanan SIM Keliling…

7 hours ago

PENDIDIKAN Faktor Eksternal dan Internal PT Maju Sukses Melakukan Ekspansi Berdasarkan Teori Greiner

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal Pendidikan Faktor Eksternal dan Internal PT Maju…

10 hours ago

SEBUAH Saham Preferen Memberikan Dividen Tetap Sebesar Rp7.000 Per Tahun, Dan Tingkat Pengembalian Yang Diharapkan Investor Adalah 10%

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal sebuah saham preferen memberikan dividen tetap sebesar…

10 hours ago

SEBUAH Perusahaan Pada Tahun Yang Akan Datang Membutuhkan Bahan Baku Sebesar 20.000 Kg Per Tahun, Biaya Pemesanan Rp 60.000

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal sebuah perusahaan pada tahun yang akan datang…

10 hours ago