Breaking News! Pesawat SAM Air Jatuh di Gorontalo, 4 Orang Meninggal Dunia

- Redaksi

Sunday, 20 October 2024 - 13:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawat SAM Air Jatuh di Gorontalo (Dok. Ist)

Pesawat SAM Air Jatuh di Gorontalo (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Sebuah pesawat milik PT Semuwa Aviasi Mandiri (SAM Air) dengan tipe PK SMH mengalami kecelakaan pada Minggu pagi, 20 Oktober 2024. Kecelakaan ini menyebabkan empat orang meninggal dunia, yaitu tiga kru dan satu penumpang.

Menurut Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Gorontalo, Hariyanto, para korban tewas adalah Capt. M Saefurubi A (Pilot), M Arthur Vico G (Co-Pilot), Budijanto (Engineer), dan seorang penumpang bernama Sri Meyke Male.

Hariyanto menjelaskan bahwa pada pukul 09.00 WITA, pihaknya menerima informasi dari AIRNAV Makassar terkait kecelakaan tersebut.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pesawat SAM Air lepas landas dari Bandara Djalaluddin Gorontalo pukul 07.03 WITA dengan tujuan Bandara Bumi Panua Pohuwato.

Baca Juga :  Trump Naikkan Tarif Impor Tiongkok Jadi 125 Persen, 75 Negara Lain Dapat Penangguhan

“Pukul 07.22 WITA, pesawat SAM Air melakukan kontak terakhir dengan AIRNAV Makassar, dan kami menerima informasi bahwa pesawat jatuh di sekitar area Bandara Bumi Panua Pohuwato,” jelas Hariyanto

Pesawat melakukan kontak terakhir dengan AIRNAV Makassar pada pukul 07.22 WITA, namun setelah itu jatuh di sekitar area Bandara Bumi Panua Pohuwato.

Saat ini, tim penyelamat dari Pos SAR Marisa, dibantu oleh Babinsa Randangan, pihak bandara, dan warga setempat, sedang menuju lokasi kecelakaan. Hingga kini, penyebab jatuhnya pesawat masih belum diketahui.

Berita Terkait

Apakah BSU Akan Cair Lagi di Tahun 2026? Cek Faktanya Disini!
Gaji ke-13 dan THR TPG 2025: Jadwal Cair, Syarat, dan Cara Cek
Panduan Terbaru Cara Cek BLT Kesra 2026 Lewat Hp: Mudah dan Cepat!
Mengapa Harus Berpolitik? Menyadari Bahwa Suara Anda Adalah Penentu Masa Depan
KPAI Kota Binjai: Peran Penting dalam Perlindungan dan Pemenuhan Hak Anak
KPAI Kota Pontianak: Garda Terdepan Perlindungan Hak Anak di Kalimantan Barat
KPAI Kota Singkawang: Pusat Pengaduan dan Edukasi Perlindungan Anak yang Terpercaya
KPAI Kota Tegal: Layanan Pengaduan dan Edukasi Perlindungan Anak yang Mudah Diakses

Berita Terkait

Thursday, 1 January 2026 - 16:16 WIB

Apakah BSU Akan Cair Lagi di Tahun 2026? Cek Faktanya Disini!

Wednesday, 31 December 2025 - 11:25 WIB

Gaji ke-13 dan THR TPG 2025: Jadwal Cair, Syarat, dan Cara Cek

Wednesday, 31 December 2025 - 08:24 WIB

Panduan Terbaru Cara Cek BLT Kesra 2026 Lewat Hp: Mudah dan Cepat!

Tuesday, 30 December 2025 - 16:11 WIB

Mengapa Harus Berpolitik? Menyadari Bahwa Suara Anda Adalah Penentu Masa Depan

Tuesday, 30 December 2025 - 10:57 WIB

KPAI Kota Binjai: Peran Penting dalam Perlindungan dan Pemenuhan Hak Anak

Berita Terbaru

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat?

Pendidikan

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat? Simak Pembahasannya!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:33 WIB

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah

Teknologi

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah, Cocok untuk Pemula!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:27 WIB