Hunter Moon Oktober 2024: Puncak Bulan Purnama yang Menakjubkan

- Redaksi

Thursday, 17 October 2024 - 08:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Hunter Moon (Dok. Ist)

Ilustrasi Hunter Moon (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengumumkan bahwa fenomena Hunter Moon, atau bulan purnama, akan terlihat di seluruh Indonesia pada bulan Oktober.

Nulan ini dipastikan tidak akan menimbulkan dampak berbahaya.Ketua Tim Bidang Geofisika Potensial BMKG, Syrojudin, menjelaskan bahwa Hunter Moon diperkirakan akan terjadi pada 16, 17, dan 18 Oktober 2024.

Puncak bulan purnama akan terjadi pada 17 Oktober 2024. Di wilayah Indonesia bagian barat, bulan akan terbit pada pukul 17.39 WIB dan terbenam pada pukul 05.03 WIB.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada 16 Oktober 2024, bulan akan berada dalam fase sabit yang disebut waxing bungkuk, di mana bagian gelap bulan terlihat lebih besar.

Baca Juga :  Polisi Buru Pelaku Perampok dan Pemerkosaan di Depok, Ancam Korban Pakai Kapak

Sebaliknya, pada 18 Oktober 2024, bulan akan masuk ke fase bungkuk memudar, di mana bagian terang bulan akan berkurang dari 99 persen menjadi 50 persen.

Syrojudin menambahkan bahwa saat bulan purnama, bulan akan tampak lebih besar karena posisinya paling dekat dengan Bumi pada tahun ini. Bulan akan terlihat jelas di Indonesia, kecuali jika cuaca sedang hujan.

“Pada puncaknya itu ukuran bulan akan lebih besar karena memiliki jarak terdekat dengan bumi pada tahun 2024 ini. Bulan akan terlihat di wilayah Indonesia, kecuali kondisi cuaca hujan,” ujarnya

Fenomena Hunter Moon ini aman untuk disaksikan dengan mata telanjang. Namun, perlu diperhatikan bahwa bulan purnama dapat mempengaruhi pasang surut air laut, terutama bagi masyarakat yang tinggal di daerah pesisir.

Baca Juga :  Contoh Ucapan Hari Kenaikan Yesus Kristus 2025 yang Menyentuh Hati

BMKG juga memprediksi cuaca pada 17 Oktober 2024. Hanya Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur, yang diperkirakan akan cerah, sedangkan Kota Palembang, Sumatera Selatan, akan cerah sedikit berkabut.

Kota-kota besar lainnya diprediksi berawan hingga berpotensi hujan dengan intensitas ringan, sedang, atau deras, serta ada kemungkinan hujan disertai petir.

Berita Terkait

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan
Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Berita Terkait

Thursday, 22 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional

Wednesday, 21 January 2026 - 11:35 WIB

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Wednesday, 21 January 2026 - 10:11 WIB

Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

Monday, 19 January 2026 - 15:31 WIB

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI

Monday, 19 January 2026 - 10:20 WIB

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Berita Terbaru

Apa Ciri Khas dari Gotong Royong

Pendidikan

Mengenal Budaya Luhur Bangsa: Apa Ciri Khas dari Gotong Royong?

Friday, 23 Jan 2026 - 10:08 WIB

Cara Ganti Nama di Google Meet

Teknologi

Cara Ganti Nama di Google Meet dengan Mudah dan Cepat

Friday, 23 Jan 2026 - 10:01 WIB

 Cara Menghadapi Krisis Dunia

Ekonomi

4 Strategi Tepat Cara Menghadapi Krisis Dunia

Friday, 23 Jan 2026 - 09:52 WIB