Diawali Prosesi Pedang Pora, Jenazah Alvin Lim Bakal Dikreamsi dan Dilarung di Pantai Ancol

- Redaksi

Friday, 10 January 2025 - 16:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id -Kremasi pengacara Alvin Lim digelar pada Jumat, 10 Januari 2025, dengan prosesi diawali upacara pedang pora di Grand Heaven, Pluit, Jakarta Utara.

Para petugas berseragam biru putih membentuk barisan rapi di depan ruang persemayaman sebagai penghormatan terakhir.

Dalam prosesi tersebut, istri Alvin, Phioruci Pangkaraya, bersama putrinya Kate Victoria Lim, dan adik Alvin Lim, Alwin, memimpin iring-iringan sembari membawa foto serta bunga. Wajah mereka terlihat tenang meski duka masih menyelimuti suasana.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kerabat dan kolega turut berdiri di sisi jalur sebagai bentuk penghormatan. Sejumlah pelayat yang hadir mengenakan busana putih sebagai simbol berkabung.

Prosesi perpisahan terakhir berlangsung hingga peti jenazah dimasukkan ke mesin kremasi sekitar pukul 11.00 WIB. Setelah proses kremasi selesai, rencananya abu jenazah akan dilarung di laut Ancol, Jakarta Utara.

Baca Juga :  KTT BRICS 2024: Seruan untuk Dunia yang Lebih Adil dan Solidaritas Global

Berita Terkait

Seleksi Petugas Haji 2026 Digelar November, Simak Jadwal dan Tahapan Seleksinya!
Geger! Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Puluhan Korban Dilarikan ke Rumah Sakit
Kronologi Kebakaran Pasar Cikarang: 45 Kios Ludes dan Kerugian Capai Miliaran Rupiah
Kelebihan Airbus A400M: Penguatan Baru untuk Kesiapan Udara Strategis Indonesia
PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat
Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya
Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR
Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Berita Terkait

Friday, 7 November 2025 - 16:51 WIB

Seleksi Petugas Haji 2026 Digelar November, Simak Jadwal dan Tahapan Seleksinya!

Friday, 7 November 2025 - 16:40 WIB

Geger! Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Puluhan Korban Dilarikan ke Rumah Sakit

Thursday, 6 November 2025 - 09:43 WIB

Kronologi Kebakaran Pasar Cikarang: 45 Kios Ludes dan Kerugian Capai Miliaran Rupiah

Wednesday, 5 November 2025 - 09:46 WIB

Kelebihan Airbus A400M: Penguatan Baru untuk Kesiapan Udara Strategis Indonesia

Tuesday, 4 November 2025 - 17:31 WIB

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat

Berita Terbaru

Keutamaan dan Manfaat Berjamaah

Pendidikan

Jelaskan Makna Sholat Berjamaah? Berikut ini Pembahasannya!

Friday, 7 Nov 2025 - 17:17 WIB

Cara Mengubah Email di Mobile JKN

Teknologi

Cara Mengubah Email di Mobile JKN: Panduan Lengkap dan Aman

Friday, 7 Nov 2025 - 16:22 WIB