Rahasia Diet Sehat Shireen Sungkar: Turun 5 Kg dalam Sebulan Tanpa Tersiksa

- Redaksi

Thursday, 9 January 2025 - 08:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Shireen Sungkar (Dok. Ist)

Shireen Sungkar (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Aktris Shireen Sungkar berhasil menurunkan berat badan sebanyak 5 kilogram dalam waktu satu bulan. Berkat program diet sehat yang dirancang oleh ahli gizi, kini Shireen tampil lebih segar dan percaya diri.

Melalui akun Instagram pribadinya, Shireen menceritakan perjalanannya memulai diet pada Februari 2024.

Setelah beberapa kali gagal menurunkan berat badan, ia memutuskan untuk mengikuti program diet yang dirancang oleh dokter spesialis gizi, Sonia Wibisono.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam program tersebut, semua asupan makanan hingga suplemen yang dikonsumsi Shireen diatur sepenuhnya oleh dokter. Selain itu, Shireen juga menjalani olahraga khusus yang mendukung proses penurunan berat badannya.

“Jujur, aku nurunin 1 kilo aja susah hitungannya. Ini bisa 5 kiloan sebulan,” ungkap Shireen, dalam keterangan di unggahan Instagramnya tersebut.

Baca Juga :  Jangan Panik! Begini Cara Mengatasi Kerusakan Mobil akibat Terendam Banjir

Dengan tinggi badan 171 cm, kini berat badan Shireen mencapai 58 kilogram, turun 6 kg dari berat awalnya. Sebelum hamil, berat badannya sekitar 53 kg, dan sekarang ia hampir kembali ke berat idealnya.

Hal yang membuat Shireen semakin bahagia adalah diet yang dijalaninya tidak membuatnya merasa lemas atau tersiksa. Bahkan, masalah asam lambung yang sering ia alami tetap stabil selama program berlangsung.

“Yang bikin happy enggak nyiksa, enggak lemes, asam lambungku enggak kumat,” kata dia

Pencapaian ini menjadi inspirasi, terutama bagi para ibu yang ingin menurunkan berat badan secara sehat tanpa harus merasa tersiksa.

Berita Terkait

6 Cara Memberi Asi yang Benar Agar Bayi Cepat Gemuk
5 Langkah Bijak Menghadapi Cinta yang Bertepuk Sebelah Tangan, 100 Persen Cepat Move On
Arti Mimpi Gigi Copot: Interpretasi dan Makna Menurut Berbagai Perspektif
Bagaimana Cara Mengatur Uang yang Baik untuk Capai Kebebasan Finansial?
Asal-Usul Pantun “Ubur-Ubur Ikan Lele” yang Bikin Heboh di Media Sosial
Tema Dekor Valentine 2025: Desain Kekinian Sederhana Paling Romantis
TAHUKAH KAMU Sejarah Valentine’s Day? Perayaan untuk Ungkapan Kasih Sayang Orang Terdekat, Simak Kisahnya di Sini!
Kartu Ucapan Valentine 2025: Inspirasi Desain dan Kata-Kata Romantis untuk Orang Tersayang

Berita Terkait

Thursday, 6 February 2025 - 15:47 WIB

6 Cara Memberi Asi yang Benar Agar Bayi Cepat Gemuk

Thursday, 6 February 2025 - 09:21 WIB

5 Langkah Bijak Menghadapi Cinta yang Bertepuk Sebelah Tangan, 100 Persen Cepat Move On

Wednesday, 5 February 2025 - 20:34 WIB

Arti Mimpi Gigi Copot: Interpretasi dan Makna Menurut Berbagai Perspektif

Wednesday, 5 February 2025 - 20:20 WIB

Bagaimana Cara Mengatur Uang yang Baik untuk Capai Kebebasan Finansial?

Wednesday, 5 February 2025 - 09:30 WIB

Asal-Usul Pantun “Ubur-Ubur Ikan Lele” yang Bikin Heboh di Media Sosial

Berita Terbaru

Cara Membuka YouTube yang Sudah Usang

Teknologi

5 Cara Membuka YouTube yang Sudah Usang dan Tidak Bisa Dibuka

Friday, 7 Feb 2025 - 17:57 WIB