Kebakaran Gudang di Meruya, Kembangan, Jakarta Barat Berhasil Dikendalikan

- Redaksi

Wednesday, 26 February 2025 - 15:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idKebakaran melanda sebuah gudang di Jalan Menara ANTV, RT 05 RW 02, Kelurahan Meruya, Kecamatan Kembangan, Jakarta Barat, pada Senin pagi.

Kejadian ini dilaporkan pertama kali pada pukul 07.57 WIB, dengan asap tebal yang membubung dari bangunan tersebut.

Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) segera merespons insiden ini dengan mengerahkan 10 unit mobil pemadam serta 50 personel ke lokasi. Proses pemadaman dimulai pukul 08.11 WIB.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Iya benar ada (kebakaran). (Objek terbakar) Gudang properti syuting,” kata Subcommand Center Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakbar, Rabu (26/2/2025).

Dalam waktu singkat, petugas berhasil mengisolasi api agar tidak menjalar ke bangunan lain, tepatnya pada pukul 08.15 WIB. Hingga pukul 09.24 WIB, pemadaman masih berlangsung dengan penyemprotan air untuk memastikan tidak ada material yang dapat memicu kebakaran kembali.

Baca Juga :  Kebakaran di RSPP Jakarta Selatan Diduga Akibat Korsleting Listrik

“(Situasi) Masih kuning dan proses pendinginan,” katanya.

Saat ini, kondisi di lokasi berangsur membaik, dan petugas masih terus melakukan pendinginan untuk memastikan api benar-benar padam. Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan.

Berita Terkait

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!
Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!

Berita Terkait

Thursday, 15 January 2026 - 16:09 WIB

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Tuesday, 13 January 2026 - 10:16 WIB

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Berita Terbaru

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair?

Berita

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Thursday, 15 Jan 2026 - 16:09 WIB

Cara Pinjam Uang di SeaBank

Teknologi

Cara Pinjam Uang di SeaBank: Panduan Mudah, Cepat, dan Aman

Thursday, 15 Jan 2026 - 14:22 WIB