Jalur Pendakian Gunung Gede Pangrango Kembali Dibuka Setelah Penutupan Sementara

- Redaksi

Thursday, 24 April 2025 - 08:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Balai Besar Taman Nasional (BBTN) Gunung Gede Pangrango mengumumkan bahwa jalur pendakian ke Taman Nasional Gunung Gede Pangrango telah dibuka kembali setelah penutupan sementara yang berlangsung sejak 3 April lalu.

Penutupan jalur pendakian tersebut dilakukan sebagai langkah antisipatif akibat peningkatan aktivitas gempa vulkanik di Gunung Gede.

“Buat yang hobi muncak mulai tanggal 22 April 2025 wisata pendakian di TNGGP sudah kembali dibuka ya,” tulis akun Balai Besar Taman Nasional (BBTN) Gunung Gede Pangrango dalam akun Instagram resmi, dilihat, Kamis (24/4/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah dilakukan evaluasi dan pemantauan terhadap kondisi Gunung Gede, BBTN memutuskan untuk membuka kembali jalur pendakian pada 21 April.

Baca Juga :  Israel Bakal Perluas Wilayah Kekuasaan, Hamas Siap Berikan Perlawanan

Dengan dibukanya kembali jalur pendakian ini, para pendaki dapat melanjutkan aktivitas pendakian mereka di Gunung Gede Pangrango.

Berita Terkait

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan
Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!
Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel

Berita Terkait

Monday, 3 November 2025 - 16:57 WIB

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Monday, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas

Sunday, 2 November 2025 - 15:12 WIB

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Sunday, 2 November 2025 - 14:21 WIB

KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial

Friday, 31 October 2025 - 19:23 WIB

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Berita Terbaru

Cara Mengatasi Roblox yang Error

Teknologi

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

Monday, 3 Nov 2025 - 17:36 WIB