Silaturahmi Hangat: Prabowo Bawa Parcel Tomat untuk Megawati Saat Lebaran

- Redaksi

Wednesday, 9 April 2025 - 09:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prabowo data silaturahmi ke kediaman Megawati (Dok. Ist)

Prabowo data silaturahmi ke kediaman Megawati (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Politikus PDI Perjuangan, Guntur Romli, menceritakan momen saat Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri menerima kunjungan Presiden Prabowo Subianto di rumahnya di Jalan Teuku Umar, Jakarta, Senin (7/4) malam.

Dalam kunjungan tersebut, Prabowo membawa parcel berisi sayur-mayur kesukaan Megawati, termasuk tomat berukuran besar.

“Bahkan Ibu Megawati ingin mendapatkan bibit pohon tomatnya untuk beliau tanam sendiri,” kata Guntur saat dihubungi di Jakarta, Rabu.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pertemuan itu berlangsung secara tertutup dan penuh keakraban. Guntur menyebut bahwa selain membahas urusan bangsa dan negara, keduanya juga berbincang soal hal-hal pribadi, layaknya dua sahabat yang sudah lama saling mengenal.

Meski pertemuan terkesan mendadak, Guntur menjelaskan bahwa sebenarnya pertemuan ini sudah direncanakan sejak lama, namun baru bisa terlaksana karena kesibukan masing-masing tokoh.

Baca Juga :  Polisi Tangkap Produsen Uang Palsu di Mojokerto, Senilai Rp 196 Juta Disita

“Ibu Megawati dalam banyak kesempatan sering mengatakan, beliau merasa tidak punya hambatan untuk terus melakukan komunikasi dan silaturahmi dengan Presiden Prabowo meski posisi politik PDI Perjuangan saat ini masih berada di luar pemerintahan,” kata dia.

Sementara itu, Ketua Harian Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad, juga membenarkan adanya pertemuan tersebut. Ia menyebut suasana pertemuan sangat hangat dan penuh keakraban.

“Pertemuan semalam itu pertemuan kekeluargaan keakraban dan hangat sehingga tak terasa waktu berjalan lumayan lama semalam dan banyak yang dibahas kedua tokoh ini,” kata Dasco di kompleks parlemen, Jakarta, Selasa (8/4) malam.

Pertemuan ini menjadi sorotan karena menunjukkan hubungan baik antara dua tokoh penting bangsa meskipun berasal dari kubu politik yang berbeda.

Berita Terkait

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan
Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!
Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel

Berita Terkait

Monday, 3 November 2025 - 16:57 WIB

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Monday, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas

Sunday, 2 November 2025 - 15:12 WIB

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Sunday, 2 November 2025 - 14:21 WIB

KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial

Friday, 31 October 2025 - 19:23 WIB

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Berita Terbaru

Cara Mengatasi Roblox yang Error

Teknologi

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

Monday, 3 Nov 2025 - 17:36 WIB