Ledakan Gas di Pasar Modern Cisauk, Empat Orang Luka-Luka

- Redaksi

Tuesday, 17 June 2025 - 10:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasar modern Cisauk yang dipasangi garis polisi (Dok. Ist)

Pasar modern Cisauk yang dipasangi garis polisi (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Kapolsek Cisauk, Ajun Komisaris Dhady Arsya, mengungkapkan bahwa ledakan yang terjadi di Pasar Modern Intermoda Cisauk, Serpong, Kabupaten Tangerang, diduga disebabkan oleh kebocoran gas. Peristiwa ini mengakibatkan empat orang mengalami luka-luka.

“Korban terdiri dari dua petugas keamanan pasar dan dua pegawai kedai makanan. Semua sudah mendapat perawatan medis,” ujar Kapolsek pada Senin (16 Juni 2025).

Empat orang yang menjadi korban adalah, Ikang Mulyadi, Didin Wahyudin, Karno dan Mahendra

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tiga di antaranya mengalami luka bakar yang cukup serius, dengan tingkat luka antara 28 persen hingga 35 persen. Sementara satu orang pegawai kedai makanan mengalami luka di bagian kepala karena tertimpa material bangunan saat ledakan terjadi

Baca Juga :  Tom Lembong Serahkan Penanganan Kasusnya kepada Tuhan, Komentari Dugaan Suap di Pengadilan Tipikor

Saat ini, kasus ledakan tersebut sedang ditangani oleh Unit Reskrim Polsek Cisauk. Area sekitar lokasi ledakan, yang berada di bawah area foodcourt pasar, tampak berantakan. Perabotan dapur dan bahan makanan di dalam gerai ikut rusak akibat ledakan.

Ledakan yang cukup keras itu juga merusak bagian atap plafon. Suara ledakan sempat membuat para pedagang ketakutan dan panik.

“Korban dua orang petugas sekuriti pasar dan dua pegawai kedai makanan. “Semua korban telah mendapatkan pertolongan medis,” ujar Kapolsek, Senin (16/6/2025).

Berita Terkait

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan
Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat

Berita Terkait

Monday, 19 January 2026 - 15:31 WIB

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI

Monday, 19 January 2026 - 10:20 WIB

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Saturday, 17 January 2026 - 10:51 WIB

Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Berita Terbaru

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Berita

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Monday, 19 Jan 2026 - 10:20 WIB