Mengulik Kisah Rahwana dan Sinta, Romansa Bak Drama Korea

- Redaksi

Thursday, 18 April 2024 - 02:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Rahwana dan Sinta
( Dok. Ist)


SwaraWarta.co.id
– Rahwana dan Sinta menjadi dongeng atau cerita yang hingga kini masih menyita perhatian banyak orang. 

Cerita turun temurun terkait Rahwana dan Sinta sejatinya memang susah dilogika. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terlepas dari itu, kisah Rahwana dan Sinta menyimpan berbagai hal yang simpang siur. 

BACA JUGA: Ubud Art Market, Surga Bagi Para Pecinta Karya Seni Berkualitas Tinggi

Rahwana dikenal sebagai sosok yang menculik Sinta, tetapi ada juga yang berpendapat bahwa Rahwana tidak pernah menyentuh atau menodai Sinta, bahkan memuliakannya di istananya dan menjadikannya ratu yang mulia. 

Namun, pandangan ini menimbulkan pandangan negatif terhadap Rama, suami Sinta, yang mempertanyakan kesucian Sinta dan meminta Sinta membuktikannya.

Baca Juga :  Jelang Konklaf, Romo Ferry Berharap Paus Baru Lanjutkan Visi Paus Fransiskus

BACA JUGA: Museum Seni Rupa dan Keramik beserta 500 Koleksi Penting yang Ada di Dalamnya

Ini membagi publik menjadi dua tim: #TimRama dan #TimRahwana. #TimRama mengatakan bahwa Rama hanya meminta Sinta membuktikan kesucian untuk membuat rakyatnya percaya bahwa Sinta masih suci, dan Rama sendiri mempercayai kesuciannya. 

BACA JUGA: Ciputra Artpreneur: 4 Hal Menarik untuk Dinikmati, dari Museum hingga Galeri Seni

Sementara #TimRahwana mengatakan bahwa Rama meminta hal itu untuk melindungi nama baik keluarganya dan menjaga nilai moral yang diakui. 

Tim terakhir menyatakan bahwa Rahwana tidak hanya menjadi ‘penjahat’, tetapi juga memiliki sisi manusiawi dan cinta yang mendalam. 

BACA JUGA: Museum Tsunami Aceh, dan 9 Area yang Bisa Dinikmati oleh Para Pengunjung Saat Lebaran

Baca Juga :  Mbok Yem, Penjaga Warung Legendaris Gunung Lawu, Tutup Usia di Usia 82 Tahun

Namun, #TimRama berpendapat bahwa Rahwana meromantisasi ‘penjahat‘. Tegang antara kedua kubu ini menimbulkan pertanyaan tentang bagaimana masyarakat modern mendefinisikan karakteristik dalam kisah tersebut. 

Mungkin sejarah memiliki sudut pandang yang berbeda. Kisah ini menjadi perdebatan yang kompleks dan terus memicu debat di tengah perubahan pandangan terhadap moralitas, keadilan, dan makna cinta dalam dinamika hubungan manusia.

Berita Terkait

Kapan Batas Waktu Pencairan BSU 2025 di Kantor Pos? Berikut Jadwalnya!
Ghozee Konten Kreator Asal Malang Meninggal Dunia
Jangan Sampai Ketinggalan! Ini Cara Daftar Kartu Prakerja 2025 yang Mudah dan Anti Gagal
Mengenal Sosok Tina Talisa yang Ditunjuk Sebagai Komisaris Pertamina Patra Niaga
Pesta Kesenian Bali (PKB) 2025: Jadwal dan Sorotan Penting
Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri
Donald Trump Tetapkan Tarif Impor AS 32% untuk Indonesia Mulai 1 Agustus 2025
Sound Horeg Haram? Tuai Pro dan Kontra Dikalangan Publik!

Berita Terkait

Sunday, 13 July 2025 - 17:10 WIB

Kapan Batas Waktu Pencairan BSU 2025 di Kantor Pos? Berikut Jadwalnya!

Sunday, 13 July 2025 - 16:54 WIB

Ghozee Konten Kreator Asal Malang Meninggal Dunia

Sunday, 13 July 2025 - 12:18 WIB

Jangan Sampai Ketinggalan! Ini Cara Daftar Kartu Prakerja 2025 yang Mudah dan Anti Gagal

Saturday, 12 July 2025 - 08:52 WIB

Mengenal Sosok Tina Talisa yang Ditunjuk Sebagai Komisaris Pertamina Patra Niaga

Friday, 11 July 2025 - 15:15 WIB

Pesta Kesenian Bali (PKB) 2025: Jadwal dan Sorotan Penting

Berita Terbaru

Teka-teki Snack I Love MPLS

Pendidikan

Arti dan Jawaban Teka-teki Snack I Love MPLS yang Bikin Penasaran

Tuesday, 15 Jul 2025 - 16:27 WIB

 Permen Dangdut MPLS

Pendidikan

Mengupas Jawaban Permen Dangdut MPLS untuk Siswa Baru

Tuesday, 15 Jul 2025 - 16:19 WIB

Cara Cek Resi JNT Lewat HP Tanpa Ribet

Teknologi

Gampang dan Cepat! Begini Cara Cek Resi JNT Lewat HP Tanpa Ribet

Tuesday, 15 Jul 2025 - 12:39 WIB

Cara Memunculkan Ruler di Word

Teknologi

5 Cara Memunculkan Ruler di Word dengan Mudah

Tuesday, 15 Jul 2025 - 12:32 WIB