Bagaimana Makhluk Hidup pada Suatu Ekosistem Mendapatkan Energi? Ini Jawaban yang Penting Dipelajari!

- Redaksi

Friday, 23 August 2024 - 09:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Contoh ekosistem didalam laut (Dok. Ist)

Contoh ekosistem didalam laut (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Energi sangat penting untuk kelangsungan hidup makhluk hidup, termasuk hewan, tumbuhan, dan manusia. Tapi, bagaimana sebenarnya makhluk hidup mendapatkan energi di ekosistem?

Baca Juga: Jelaskan Resistensi Terhadap Globalisasi Ekosistem yang Merugikan Ekonomi Rakyat Indonesia?

Sumber utama energi di bumi adalah cahaya dan panas dari Matahari. Energi ini mengalir melalui berbagai tahap dalam ekosistem, dimulai dari Matahari, kemudian berpindah ke produsen seperti tumbuhan, dan selanjutnya ke konsumen, yaitu hewan yang memakan tumbuhan, hingga konsumen puncak yang memakan hewan lainnya.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam ekosistem, energi berpindah dari satu tingkat trofik ke tingkat trofik berikutnya dalam rantai makanan.

Baca Juga :  Ilmu Ekonomi Digolongkan Dalam Kelompok Ilmu Sosial Karena Terkait Dengan Pengamatan Terhadap Perilaku Manusia Sebagai Makhluk Sosial Yang Tidak Dapat Hidup Sendiri Dan Selalu Membutuhkan Peran Orang Lain

Tumbuhan dan beberapa bakteri di tingkat trofik pertama (produsen primer) menggunakan energi Matahari untuk fotosintesis dan menghasilkan makanan.

Herbivora yang memakan tumbuhan berada di tingkat trofik kedua, sementara predator yang memakan herbivora berada di tingkat trofik ketiga. Predator yang lebih besar bisa berada di tingkat trofik yang lebih tinggi lagi.

Baca Juga: Manfaat Burung: Pengendali Hama dan Penjaga Ekosistem Rumah

Dengan cara ini, energi matahari mengalir dalam ekosistem melalui rantai makanan dan jaring-jaring makanan, menjaga keseimbangan dan kelangsungan hidup berbagai makhluk hidup.

Berita Terkait

Bagaimana Kesesuaian Bhinneka Tunggal Ika dengan Nilai Pancasila? Berikut Penjelasannya!
Mengapa Alat yang Digunakan untuk Menyembelih Hewan Harus Tajam? Ini Penjelasannya
Cara Mudah Cek Dapodik Guru 2026: Panduan Lengkap Status Validitas Data
Bagaimana Makanan dan Minuman Membantu Kita Tetap Hidup dan Beraktifitas? Simak Penjelasannya!
Mengapa Hak dan Kewajiban Harus Dilaksanakan Secara Seimbang? Ini Alasannya
4 Cara Cek NRG Menggunakan NUPTK Terbaru: Panduan Praktis untuk Guru
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Apa yang Dimaksud dengan Interkoneksi Antara Faktor Biologi, Psikologi, dan Sosial Lingkungan dalam Model Biopsikososial?

Berita Terkait

Monday, 19 January 2026 - 11:00 WIB

Bagaimana Kesesuaian Bhinneka Tunggal Ika dengan Nilai Pancasila? Berikut Penjelasannya!

Monday, 19 January 2026 - 09:33 WIB

Mengapa Alat yang Digunakan untuk Menyembelih Hewan Harus Tajam? Ini Penjelasannya

Sunday, 18 January 2026 - 15:26 WIB

Bagaimana Makanan dan Minuman Membantu Kita Tetap Hidup dan Beraktifitas? Simak Penjelasannya!

Sunday, 18 January 2026 - 14:03 WIB

Mengapa Hak dan Kewajiban Harus Dilaksanakan Secara Seimbang? Ini Alasannya

Saturday, 17 January 2026 - 14:41 WIB

4 Cara Cek NRG Menggunakan NUPTK Terbaru: Panduan Praktis untuk Guru

Berita Terbaru

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Berita

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Monday, 19 Jan 2026 - 10:20 WIB