Rupiah Kian Melemah, Harga-harga Siap Melambung

- Redaksi

Thursday, 20 June 2024 - 13:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kurs Rupiah Terus Melemah – SwaraWarta.co.id (Antara)

SwaraWarta.co.idrupiah terus melemah beberapa hari belakangan ini, nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat mengalami pelemahan pada perdagangan Kamis, setelah Bank Indonesia mengumumkan keputusan Rapat Dewan Gubernur (RDG) untuk mempertahankan suku bunga BI Rate.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai informasi, pada penutupan perdagangan Kamis, rupiah melemah sebesar 65 poin atau 0,40 %, menjadi Rp16.430 per dolar Amerika Serikat.

Hal ini merupakan penurunan dari penutupan perdagangan Jumat sebelumnya, yang berada di angka Rp16.365 per dolar Amerika Serikat.

BACA JUGA: PDN Error Sejumlah Penumpang Tertahan di Bandara Soetta

Seorang analis dari salah satu bank swasta nasional Indonesia menyebutjan bahwa Bank Indonesia memutuskan untuk mempertahankan suku bunga pada level 6,25 %.

Baca Juga :  Terungkap, Ternyata Mahasiswa Depok yang jadi Korban Pembunuhan Pacarnya Sendiri sedang Hamil 9 Bulan

Keputusan BI untuk menahan suku bunga acuan di level 6,25 % dianggap sebagai langkah preemptif dan forward looking, dengan tujuan menjaga inflasi tetap terkendali pada sasaran 2,5 % plus minus satu persen di tahun 2024 dan juga 2025.

Dari sisi eksternal, nilai tukar rupiah juga tertekan oleh tanda-tanda perlambatan ekonomi di salah satu mitra dagang utama Indonesia, yaitu China.

China mempertahankan suku bunga acuan pinjaman (LPR) tidak berubah pada penetapan bulanan hari Kamis, sesuai dengan ekspektasi pasar.

BACA JUGA: Menjelang Liburan Sekolah Daop Jember Luncurkan KA Mutiara Timur

LPR satu tahun tetap di angka 3,45 persen, sementara LPR lima tahun tidak berubah di level 3,95 %.

Baca Juga :  Ganjar Pranowo Berkomitmen untuk Mengurangi Industri Ekstraktif di Kaltim

Keputusan ini menunjukkan bahwa pemulihan ekonomi di negara tersebut masih belum stabil.

Kurs Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (JISDOR) Bank Indonesia pada Kamis juga menunjukkan pelemahan, dengan nilai tukar turun ke level Rp16.420 per dolar Amerika Serikat dari sebelumnya Rp16.368 per dolar Amerika Serikat.***

Berita Terkait

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan
Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Berita Terkait

Thursday, 22 January 2026 - 17:36 WIB

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Thursday, 22 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional

Wednesday, 21 January 2026 - 11:35 WIB

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Wednesday, 21 January 2026 - 10:11 WIB

Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

Monday, 19 January 2026 - 15:31 WIB

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI

Berita Terbaru

Cara Komplain IndiHome Agar Gangguan Cepat Teratasi

Teknologi

Cara Komplain IndiHome Agar Gangguan Cepat Teratasi dengan Baik

Thursday, 22 Jan 2026 - 14:47 WIB

Bisnis Kecil yang Paling Aman di Tahun 2026

Bisnis

8 Bisnis Kecil yang Paling Aman di Tahun 2026

Thursday, 22 Jan 2026 - 14:39 WIB