Prabowo Berikan Hadiah Rumah untuk 2 Bocah Korban Perundungan

- Redaksi

Saturday, 16 March 2024 - 03:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pertemuan Prabowo dan anak kembar korban Perundungan
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.idLastri dan Lendri, dua bersaudara yang menjadi sasaran bullying karena bekerja sebagai pengumpul rongsokan, akhirnya mendapat keberuntungan setelah bertemu dengan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Prabowo memberikan bantuan ekonomi dan bahkan mencari lahan untuk membangun rumah layak huni untuk keluarga mereka.

Prabowo juga meminta agar rumah yang akan dibangun untuk keluarga Lastri dan Lendri cukup besar untuk membuat pekarangan ternak bebek dan itik. 

“Ibu yang tabah, Lendri harus tabah, berani. Nggak usah takut lagi dan ibumu nggak usah khawatir. Kita akan membantu membina Ibu. Jadi, apakah buka warung, kalau bisa ada peternakan itik di belakangnya atau bebek,” kata Prabowo, dikutip VIVA, Sabtu (9/3/2024).

Baca Juga :  Kelebihan Airbus A400M: Penguatan Baru untuk Kesiapan Udara Strategis Indonesia

Sang Ibu, Rustini, sangat terharu dan mengucapkan terima kasih kepada Prabowo yang merupakan calon presiden nomor urut 02.

“Terimakasih ya Pak, sudah dibantu,” kata Rustini.

Selain memberikan bantuan, Prabowo juga memberikan pesan kepada kedua bersaudara tersebut agar tidak trauma dengan kasus perundungan yang dialami. 

Prabowo berpesan pada ibu dari si kembar agar tetap menghormati profesi apapun yang mereka pilih, termasuk profesi pengumpul rongsokan yang dinilai mulia selama tidak merugikan orang lain.

“Lendri belajar yang bagus ya, nggak boleh lagi trauma atau apa, jangan malu juga. Ibu mulia jadi pemulung daripada jadi maling atau koruptor. Kita hormati orang-orang yang mau kerja. Orang mau kerja itu mulia untuk memberi penghidupan,” kata Prabowo menjelaskan.

Berita Terkait

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan
Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Berita Terkait

Wednesday, 21 January 2026 - 11:35 WIB

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Wednesday, 21 January 2026 - 10:11 WIB

Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

Monday, 19 January 2026 - 15:31 WIB

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI

Monday, 19 January 2026 - 10:20 WIB

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Berita Terbaru

Cara Mengetahui Orang yang Sudah Terinfeksi HIV

Lifestyle

Cara Mengetahui Orang yang Sudah Terinfeksi HIV

Wednesday, 21 Jan 2026 - 17:05 WIB

Kapankah Manusia Mulai Mengenal Konsep Uang

Pendidikan

Kapankah Manusia Mulai Mengenal Konsep Uang? Mari Kita Bahas!

Wednesday, 21 Jan 2026 - 07:00 WIB