Mahasiswa Asal Bali ditemukan Bunuh Diri, Dugaan Sementara Masalah Asmara

- Redaksi

Monday, 25 December 2023 - 07:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi mahasiswa asal Bali yang tewas gantung diri
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Pada Sabtu (23/12/2023) pagi, sebuah rumah kos di Dusun Nglaren, Kelurahan Condongcatur, Kapanewon Depok, Sleman, dihebohkan dengan penemuan jasad seorang mahasiswa asal Bali. 

Diketahui mahasiswa asal Bali tersebut bernama PR (20) yang sudah tergantung. Ditemukan sebuah surat wasiat berbahasa Inggris.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Surat tersebut ditemukan tidak jauh dari lokasi penemuan jasad dari korban. 

“Benar, tadi ditemukan sekira pukul 05.30 WIB,” tutur Kapolsek Depok Timur Kompol Masnoto.

Awalnya, teman kos korban yang hendak pergi ke kamar mandi melihat pintu kamar korban ternyata terbuka dan tidak melihat korban di tempat tidurnya.

Baca Juga :  Ari Lasso Umumkan Perceraian dengan Vitta Dessy, Akhiri Pernikahan Sejak Februari 2024

Kemudian , teman kos mencari keberadaan korban dan menemukan pemandangan mengerikan. 

Korban sudah gantung diri dengan menggunakan tali rafia yang diikat pada paku di tembok.

“Dia berteriak meminta tolong,” tambahnya.

Teman kos korban terkejut dengan apa yang ditemukannya dan akhirnya melaporkan kejadian tersebut ke penjaga kos dan kepolisian.

Petugas yang mendapat laporan langsung bergerak ke lokasi kejadian dan memeriksa korban.

Hasil pemeriksaan dari Puskesmas Depok II menyatakan bahwa terdapat luka di punggung korban akibat tekanan dari meja, dan diduga korban sudah meninggal kurang dari 8 jam. 

Selain itu, juga ditemukan bahwa lidah korban menjulur dan keluar mani, namun tidak ada tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban.

Baca Juga :  Geledah Rumah Djan Faridz, KPK Bawa 3 Koper 1 Tas

“Kami temukan kertas dengan tulisan dengan bahasa inggris yang isinya ucapan terima kasih dan sampai ketemu di kemudian hari. Motif sementara adalah masalah asmara,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

Berita Terkait

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Thursday, 22 January 2026 - 17:36 WIB

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Berita Terbaru

Cara Membuat Video AI Gratis di Tahun 2026

Teknologi

Cara Membuat Video AI Gratis di Tahun 2026 dengan Mudah

Monday, 26 Jan 2026 - 15:49 WIB

Layvin Kurzawa bergabung dengan Persib Bandung

Olahraga

Layvin Kurzawa Mantan Bek PSG, Resmi Perkuat Persib Bandung

Monday, 26 Jan 2026 - 14:58 WIB