5 Bahan Alami yang Bisa Digunakan untuk Mengatasi Bau Mulut, Sudah Pernah Mencoba?

Avatar

- Redaksi

Wednesday, 24 January 2024 - 10:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cara menghilangkan bau mulut dengan bahan alami (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Bau mulut menjadi salah satu permasalahan yang sering terjadi. Meskipun sering terjadi, namun bau mulut sering membuat kepercayaan diri menurun.

Untuk mencegah bau mulut, terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan. Dengan demikian, nafas tetap segar serta kepercayaan diri dapat meningkat.

Cara Mengatasi Bau Mulut dengan Bahan Alami

Jika kamu memiliki masalah dengan bau mulut, jangan khawatir! Kamu bisa mengatasi masalah itu dengan bahan-bahan alami yang mudah dan murah. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berikut ini adalah beberapa bahan alami yang bisa kamu gunakan. 

1. Buah Apel

Buah apel dan buah-buahan lainnya seperti jeruk, beri, melon, dan brokoli ternyata mengandung vitamin C dan zat asam yang efektif untuk membunuh bakteri penyebab bau mulut. 

Baca Juga :  Niat Bersihkan Toren, Seorang Pria di Jaktim ditemukan Tewas

Selain itu, buah-buahan ini juga bisa merangsang produksi air liur di mulut. Oleh karena itu, Anda bisa menggunakan buah apel untuk mencegah bau mulut.

2. Yogurt

Kamu bisa mengonsumsi produk olahan susu, seperti yogurt, untuk mengatasi bau mulut. 

Yogurt mengandung probiotik yang mampu membunuh bakteri penyebab bau mulut. Selain itu, yogurt efektif mengurangi kadar hidrogen sulfida yang ada di mulut. 

Hidrogen sulfida sendiri merupakan senyawa yang dapat memicu munculnya bau mulut.

3. Teh hijau

Mengonsumsi teh hijau juga bisa membantu mengatasi bau mulut. Teh hijau mengandung antibakteri yang dapat membasmi bakteri penyebab bau mulut. 

Kamu hanya perlu minum 1-2 gelas kecil teh hijau per hari agar bermanfaat.

Baca Juga :  Siswa MTS di Semarang Disetrika Seniornya Sendiri, Ini Sebabnya!

4. Daun sirih

Daun sirih merupakan bahan alami yang sudah banyak digunakan untuk mengatasi bau mulut sejak lama. 

Kandungan minyak atsiri yang terdapat di dalam daun sirih dapat mengikat bakteri anaerob penyebab bau mulut. 

Kamu bisa menggunakan daun sirih sebagai cara alami untuk mengatasi bau mulut.

5. Jahe

Selain untuk menghangatkan badan, jahe juga bisa membantu mengatasi bau mulut. Kamu bisa membuat jus jahe dengan cara memarut satu ruas jahe kemudian dicampur dengan air. 

Setelah itu, gunakan jus jahe ini untuk berkumur dan bau mulutmu akan hilang. Lakukan cara ini secara rutin agar mendapatkan manfaat yang memuaskan.

Itulah beberapa bahan alami yang dapat digunakan untuk mengatasi bau mulut. Oleh karena itu, Anda bisa menggunakannya dalam kehidupan sehari-hari. 

Baca Juga :  Berhasil Diamankan Polisi, Pegi Mengaku Tak Kenal dengan Vina dan Eky

Namun jika terdapat reaksi alergi akibat penggunaan bahan tersebut, Anda bisa menghentikan pemakaian. Tujuannya agar gigi tetap sehat dan kuat.

Berita Terkait

Tanggapan PT Garuda Mengenai John yang Lahir dan Mendapat Fasilitas Penerbangan Geratis
PT Gatra Akan Tutup pada 31 Juli? Karena Ditelan Kemajuan Zaman?
Viral! Vidio 2 orang Dikeroyok Massal oleh Warga Karena Maling Petai
Drum Thinner Meledak, Gudang Thinner Pabrik Cat Avian Hangus Terbakar
7 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Obesitas!
Timnas Voli U-20 Indonesia Tumbangkan Australia 3-2 di Grup A, Begini Jalannya Pertandingan
Performa Inggris di Euro 2024 Dikritik, Maguire: Turnamen Sepak Bola Memang Tidak Mudah
Gaji Mixue di Berbagai Kota dan Tanggung Jawabnya

Berita Terkait

Saturday, 27 July 2024 - 07:22 WIB

Tanggapan PT Garuda Mengenai John yang Lahir dan Mendapat Fasilitas Penerbangan Geratis

Saturday, 27 July 2024 - 07:20 WIB

PT Gatra Akan Tutup pada 31 Juli? Karena Ditelan Kemajuan Zaman?

Saturday, 27 July 2024 - 07:18 WIB

Viral! Vidio 2 orang Dikeroyok Massal oleh Warga Karena Maling Petai

Friday, 26 July 2024 - 19:11 WIB

7 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Obesitas!

Friday, 26 July 2024 - 18:34 WIB

Timnas Voli U-20 Indonesia Tumbangkan Australia 3-2 di Grup A, Begini Jalannya Pertandingan

Berita Terbaru

Cara Membuat Kuah Bakso yang Sedap

kuliner

Cara Membuat Kuah Bakso yang Sedap, Auto Bikin Lapar!

Saturday, 27 Jul 2024 - 07:25 WIB