Categories: Berita TerbaruViral

Guru Ngaji di Kepri Dilaporkan Atas Kasus Pemerkosaan, Begini Kronologinya!

 

Ilustrasi pemerkosaan yang dilakukan oleh guru ngaji (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Seorang guru ngaji di Natuna, Kepulauan Riau yakni BP (48) ditangkap polisi karena memperkosa salah seorang muridnya yang baru berusia 14 tahun.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Setelah mendapatkan laporan kami langsung ke lokasi kejadian pada hari itu juga dan langsung mengamankan pelaku,” ujar Kasat Reskrim Polres Natuna, AKP Apridony,

Pelaku tertangkap basah oleh keluarga korban di kamar mandi masjid tempat mengaji. BP ditangkap setelah orang tua korban melaporkan kejahatan tersebut. 

Polisi mengatakan bahwa pelaku telah melakukan aksi cabul tersebut sejak tahun 2021 dan memberikan sejumlah uang kepada korban setelah melakukannya. 

“Pelaku ini telah melakukan persetubuhan dengan korban sejak 2021. Motif yang dilakukan pelaku usai melakukan perbuatannya adalah mengiming-imingi korban diberikan uang Rp 20 ribu,” ujarnya.

Selain itu, polisi memberikan peringatan kepada semua orang tua untuk memperhatikan tanda-tanda perubahan perilaku anak-anak.

Akibat perbuatannya, pelaku dijerat dengan undang-undang perlindungan anak dan diancam hukuman penjara maksimal 15 tahun. 

Selain itu, polisi juga berhasil menyita beberapa barang bukti yang bisa digunakan sebagai alat bukti dalam pengadilan.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat

SwaraWarta.co.id - Pada 1 Januari 2025, kebijakan kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12%…

7 hours ago

Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya

SwaraWarta.co.id - Pemerintah resmi meluncurkan program pemutihan tunggakan iuran BPJS Kesehatan yang mulai berlaku pada…

10 hours ago

Kenapa Habis Makan Ngantuk? Pahami Penyebab dan Cara Mengatasinya!

SwaraWarta.co.id – Kenapa habis makan ngantuk? Apakah Anda sering dilanda rasa kantuk yang tak tertahankan…

12 hours ago

Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR

SwaraWarta.co.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menggebrak dengan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Provinsi…

12 hours ago

FIFA Tegas Tolak Banding FAM, Sanksi untuk 7 Pemain Naturalisasi Tetap Berlaku

SwaraWarta.co.id – Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) secara resmi menolak banding yang diajukan Federasi Sepak Bola…

12 hours ago

DI ERA DIGITAL Seperti Saat Ini, Organisasi Memanfaatkan Teknologi Sebagai Saluran Komunikasi Dalam Organisasi, Menurut Dale Level Dan William Galle

Di era digital seperti sekarang, teknologi berperan besar dalam mendukung komunikasi di dalam organisasi. Hampir…

12 hours ago