Jadwal dan Tema Debat Pilpres 2024, Ini Penjelasanya

- Redaksi

Wednesday, 3 January 2024 - 14:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jadwal dan Tema debat pilpres 2024
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Sebentar lagi Indonesia akan memasuki debat tahap ke tiga untuk pilpres 2024.  

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jadwal lengkap Debat Pilpres 2024

Berikut daftar jadwal lengkap debat capres dan cawapres 2024:

1. Debat Pertama

Selasa, 12 Desember 2023

Tema debat (Capres): Pemerintahan, Hukum, HAM, Pemberantasan Korupsi, Penguatan Demokrasi, Peningkatan Layanan Publik dan Kerukunan Warga.

2. Debat Kedua 

Jumat, 22 Desember 2023

Tema debat (Cawapres): Ekonomi (ekonomi kerakyatan dan ekonomi digital), Keuangan, Investasi Pajak, Perdagangan, Pengelolaan APBN-APBD, Infrastruktur, dan Perkotaan.

3. Debat Ketiga

Minggu, 7 Januari 2024

Tema debat (Capres): Pertahanan, Keamanan, Hubungan Internasional dan Geopolitik.

Baca Juga :  Mengaku Indigo, Mami Cece Tipu Pemilik Warkop Mojokerto hingga Rugi Rp 15 Juta

4. Debat Keempat

Minggu 14 Januari 2024

Tema debat (Cawapres): Pembangunan Berkelanjutan, Sumber Daya Alam, Lingkungan Hidup, Energi, Pangan, Agraria, Masyarakat Adat dan Desa.

5 Debat  Kelima

Minggu 4 Februari 2024

Tema debat (Capres): Kesejahteraan Sosial, Kebudayaan, Pendidikan, Teknologi Informasi, Kesehatan, Ketenagakerjaan, Sumber Daya Manusia, dan Inklusi.

Daftar segmentasi debat capres-cawapres Pilpres 2024

Berikut daftar segmentasi debat capres-cawapres 2024:

  • Segmen pertama: Pembukaan, pembacaan tata tertib, penyampaian visi, misi, dan program kerja.
  • Segmen kedua: Pendalaman visi, misi, dan program kerja.
  • Segmen ketiga: Pendalaman visi, misi, dan program kerja oleh moderator.
  • Segmen keempat: Sesi tanya jawab dan sanggahan.
  • Segmen kelima: Melanjutkan sesi tanya jawab dan sanggahan.
  • Segmen keenam: Penutupan
Baca Juga :  Jelang Pilkada Serentak 2024, Bawaslu Terima 69 Laporan dari Wilayah Jawa Timur

Nah itulah jadwal dan Tema debat pilpres 2024. Seluruh rangkaian debat akan ditayangkan dalam siaran televisi.

Berita Terkait

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terkait

Tuesday, 13 January 2026 - 10:16 WIB

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Berita Terbaru