Categories: Berita

Lirik Lir Ilir dan Terjemahannya yang Kerap dicari oleh Orang-orang

 

Lirik tembang lir Ilir (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Tidak hanya sunan Giri, sunan Kalijaga juga membuat tembang cukup indah salah satunya yaitu lirik lir Ilir. 

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lirik lir Ilir juga kerap muncul di halaman pencarian google. Hal ini menandakan bahwa tembang lir Ilir begitu disukai oleh orang-orang

Lirik Lir Ilir pakai Bahasa Jawa dan Artinya

Bagi Anda yang ingin menghafalkan tembang ini, bisa mengikuti lirik lir Ilir sebagai berikut ini:

Lir-ilir, lir-ilir

(Bangunlah, bangunlah!)

Tandure wus sumilir

(Tanamannya sudah bersemi)

Tak ijo royo-royo

(sudah hijau-hijau)

Tak sengguh temanten anyar

(Bagaikan pengantin baru)

Cah angon, cah angon

(Anak gembala, anak gembala)

Penekno blimbing kuwi

(Panjatlah (pohon) belimbing itu)

Lunyu-lunyu penekno

(Walau licin, tetaplah kau panjat)

Kanggo mbasuh dodotiro

(Untuk membasuh pakaianmu)

Dodotiro, dodotiro

(Pakaianmu, pakaianmu)

Kumitir bedah ing pinggir

(Terkoyak-koyak di bagian samping)

Dondomono, jlumatono

(Jahitlah, benahilah)

Kanggo sebo mengko sore

(Untuk menghadap nanti sore)

Mumpung padhang rembulane

(Mumpung bulan bersinar terang)

Mumpung jembar kalangane

(Mumpung banyak waktu luang)

Yo surako, surak iyo!!

(Ayo bersorak lah dengan sorakan Iya!!)

Nah itulah lirik lir Ilir yang bisa Anda hafalkan untuk keperluan sehari-hari. Saat ini tembang lir Ilir juga dibuat versi sholawat.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI

SwaraWarta.co.id - Pemberlakuan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru membawa perubahan mendasar, di mana praktik…

17 hours ago

Cara Tebus Right Issue INET: Langkah Mudah bagi Investor!

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara tebus right issue INET? PT Sinergi Inti Andalan Prima Tbk (INET)…

17 hours ago

Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!

SwaraWarta.co.id - Dokter Richard Lee jadi tersangka kasus apa? Dokter kecantikan Indonesia, Richard Lee, ditetapkan…

21 hours ago

Doraemon Resmi Berhenti Tayang di RCTI Setelah 35 Tahun

SwaraWarta.co.id - Setelah 35 tahun setia menemani Minggu pagi keluarga Indonesia, serial animasi legendaris Doraemon…

21 hours ago

Apakah Sholat Tahajud Harus Tidur Dulu? Simak Penjelasan Lengkapnya!

SwaraWarta.co.id - Sholat tahajud adalah salah satu ibadah sunnah yang paling istimewa dalam Islam. Ia…

21 hours ago

Bagaimana Jika Sekitarmu Ada Seseorang yang Secara Tidak Sadar Memiliki Kecenderungan NPD?

SwaraWarta.co.id - Menjalin hubungan sosial, baik di kantor maupun dalam lingkaran pertemanan, terkadang membawa kita…

2 days ago