Mahfud MD Kritik Pengusiran Paksa Mahasiswa Aceh Terhadap Pengungsi Rohingya

- Redaksi

Monday, 1 January 2024 - 03:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Mahfud MD Kritik pengusiran Paksa Mahasiswa terhadap Pengungsi Rohingnya 
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Tindakan pengusiran paksa terhadap pengungsi Rohingya oleh sekelompok mahasiswa di Aceh mendapat kecaman tajam dari Menkopolhukam, Mahfud MD. 

Bahkan Mahfud MD mengingatkan bahwa Aceh pernah menerima banyak bantuan internasional pada saat terjadi bencana tsunami Aceh di tahun 2004. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meskipun tidak ada kaitannya dengan konferensi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tentang pengungsi, Mahfud MD masih menganggap tindakan pengusiran tersebut tidak bermoral dan tidak layak karena melibatkan kasus kemanusiaan. 

“Aceh dulu ketika terserang tsunami, manusia dari berbagai penjuru dunia datang menolong, masak sekarang tidak menolong? Kan gitu, ya kita tolong,” kata Mahfud

Baca Juga :  Airlangga Hartarto Pastikan Kalau Bansos Tidak Disalahgunakan untuk Kepentingan Politik

Oleh karena itu, Mahfud MD memberikan tempat penampungan sementara bagi para pengungsi di Gedung PMI dan di Gedung Yayasan Aceh. 

Namun, rencananya para pengungsi Rohingya tersebut akan dikembalikan melalui PBB setelah beberapa waktu. 

Sebelumnya, diketahui bahwa 137 pengungsi Rohingya diusir paksa oleh ratusan mahasiswa dan diangkut menggunakan dua truk ke kantor Kanwil Kemenkumham Aceh.

Berita Terkait

Kenapa Arab Saudi Menyerang Yaman? Apakah Kepentingan Pribadi atau Ada Geopolitik
Jadwal Sholat Wonosobo Terbaru: Panduan Lengkap dalam Beribadah
Begini Cara Terbaru Cekbansos.kemensos.go.id: Pastikan Bantuan Anda Cair
Apakah BSU Akan Cair Lagi di Tahun 2026? Cek Faktanya Disini!
Gaji ke-13 dan THR TPG 2025: Jadwal Cair, Syarat, dan Cara Cek
Panduan Terbaru Cara Cek BLT Kesra 2026 Lewat Hp: Mudah dan Cepat!
Mengapa Harus Berpolitik? Menyadari Bahwa Suara Anda Adalah Penentu Masa Depan
KPAI Kota Binjai: Peran Penting dalam Perlindungan dan Pemenuhan Hak Anak

Berita Terkait

Friday, 2 January 2026 - 15:27 WIB

Kenapa Arab Saudi Menyerang Yaman? Apakah Kepentingan Pribadi atau Ada Geopolitik

Friday, 2 January 2026 - 15:11 WIB

Jadwal Sholat Wonosobo Terbaru: Panduan Lengkap dalam Beribadah

Friday, 2 January 2026 - 14:53 WIB

Begini Cara Terbaru Cekbansos.kemensos.go.id: Pastikan Bantuan Anda Cair

Thursday, 1 January 2026 - 16:16 WIB

Apakah BSU Akan Cair Lagi di Tahun 2026? Cek Faktanya Disini!

Wednesday, 31 December 2025 - 11:25 WIB

Gaji ke-13 dan THR TPG 2025: Jadwal Cair, Syarat, dan Cara Cek

Berita Terbaru

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat?

Pendidikan

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat? Simak Pembahasannya!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:33 WIB