Tagar ‘Gemoysian’ Viral di Twitter, Ini Dia Alasannya!

- Redaksi

Sunday, 7 January 2024 - 23:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Potret Prabowo Subianto saat debat (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Debat Capres 2024 yang diselenggarakan pada hari Minggu, (7/1) di Istora Senayan, Jakarta, berlangsung sengit. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam debat kali ini, capres berbicara tentang isu pertahanan, keamanan, hubungan internasional, dan geopolitik.

Beberapa topik yang hangat dibahas termasuk sengketa di Laut China Selatan (LCS), anggaran Kementerian Pertahanan (Kemenhan), belanja alutsista bekas, dan lainnya.

Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo, bertanya tentang indeks yang menurun kepada capres nomor urut 2, Prabowo Subianto. 

Namun, Prabowo membantah bahwa data-data itu akurat. Ganjar menganggap bahwa Prabowo tidak menjawab pertanyaannya dengan baik. 

Menurut Ganjar, Prabowo hanya bisa membantah data yang dibawa Ganjar tanpa membawa data pembanding.

Baca Juga :  Mengenal Macam Ragam Pisau Beserta Kegunaannya

Prabowo tidak bisa menampilkan data versinya karena tidak diberikan waktu dalam debat. 

Maaf kali ini bapak tidak menjawab sama sekali pertanyaan saya. Saya ingin data yang bapak katakan saya salah silahkan anda bantah di sana, bapak tidak mampu membantah,” kata Ganjar.

Aaat Ganjar meminta data tersebut, Prabowo terlihat emosi dan mengatakan Ganjar tidak adil.

Anda tidak fair,” kata Prabowo

Selain itu, Anies menyebut banyaknya orang dalam yang dilibatkan dalam pengadaan alutsista di Kemenhan dan pelanggaran etika yang dilakukan Prabowo. 

Prabowo kembali melontarkan kalimat pedas dengan mengatakan Anies tak pantas bicara soal etika dan menyesatkan.

“Anda memberi contoh tidak baik soal etik” kata Prabowo.

Baca Juga :  Kemacetan Parah di Sekitar Pelabuhan Tanjung Priok, Sapi Ikut Jadi Korban Macet

Netizen juga membahas adu mulut ini di media sosial. Bahkan sorotan jatuh pada tanggapan Prabowo yang dinilai emosian dalam menghadapi debat.

Berita Terkait

BPOM Cabut Izin Edar 8 Produk Kosmetik yang Diklaim Meningkatkan Stamina Pria
Menag: Calon Jemaah Wajib Gunakan Visa Haji Resmi, Arab Saudi Terapkan Aturan Ketat
Polisi Gerebek Lokasi Penampungan Motor Tarikan Debt Collector di Bogor, 26 Unit Diamankan
Penyebab Kenaikan Harga Bawang Putih: Implikasi Melemahnya Rupiah dan Impor Terbatas
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Berkomitmen Selesaikan Masalah Permukiman di Depok
Lisa Mariana Belum Dipanggil Polisi, Kuasa Hukum Siap Dampingi
Kemenperin Diminta Tanggapi Tekanan Ekonomi Indonesia dengan Langkah Konkret
Polisi Sebut Kecelakaan Maut di Tol Cisumdawu Diduga Sopir Travel Mengantuk

Berita Terkait

Wednesday, 30 April 2025 - 09:09 WIB

BPOM Cabut Izin Edar 8 Produk Kosmetik yang Diklaim Meningkatkan Stamina Pria

Wednesday, 30 April 2025 - 09:07 WIB

Menag: Calon Jemaah Wajib Gunakan Visa Haji Resmi, Arab Saudi Terapkan Aturan Ketat

Wednesday, 30 April 2025 - 09:05 WIB

Polisi Gerebek Lokasi Penampungan Motor Tarikan Debt Collector di Bogor, 26 Unit Diamankan

Wednesday, 30 April 2025 - 09:02 WIB

Penyebab Kenaikan Harga Bawang Putih: Implikasi Melemahnya Rupiah dan Impor Terbatas

Wednesday, 30 April 2025 - 08:57 WIB

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Berkomitmen Selesaikan Masalah Permukiman di Depok

Berita Terbaru

Makanan ultra (Dok. Ist)

Lifestyle

Bahaya Konsumsi Makanan Ultra-Proses: Bisa Pendekkan Umur

Wednesday, 30 Apr 2025 - 09:05 WIB