Sopir Ngantuk, Mobil di Tol Jagorawi Oleng Hingga Masuk Semak-semak

- Redaksi

Saturday, 9 March 2024 - 05:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi kecelakaan mobil di tol (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Pada hari ini, Sabtu (9/3/2024), sebuah kecelakaan tunggal terjadi di Tol Jagorawi Kilometer 21, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mobil Toyota Avanza bernomor polisi A-1451-YC masuk ke semak-semak di pinggir jalan, menyebabkan beberapa semak menjadi rusak dan terlihat sobek-sobek akibat benturan.

Menurut keterangan dari Kainduk PJR Tol Jagorawi, AKP Budi Hermawan, kecelakaan terjadi pagi tadi dan penyebab utamanya adalah sopir yang merasa sangat mengantuk saat sedang mengemudi.

“Penyebab kecelakaan (sopir) mengantuk,” kata Budi dalam keterangannya, Sabtu (9/3).

Petugas yang bertugas langsung melakukan penanganan dan evaluasi terhadap mobil Avanza tersebut. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan ini.

Baca Juga :  KPK Imbau Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih untuk Segera Lapor Harta Kekayaan

“Sehingga kendaraan oleng ke kiri, dan masuk ke rerumputan,” ucapnyag merasa sangat mengantuk saat berkendara. 

Korban jiwa nihil,” pungkasnya.

Oleh karena itu, Budi Hermawan mengimbau kepada para pengemudi agar selalu memperhatikan kondisi diri dan takut mengemudi saat mengantuk.

Meksipun peristiwa ini tidak menimbulkan korban jiwa, namun sopir kendaraan harus selalu waspada. Selain itu, pengendara juga harus berhenti sejenak saat merasa ngantuk.

Dalam beberapa kasus, banyak pengendara yang memaksakan diri saat merasa ngantuk. Akibatnya, pengendara tersebut mengalami kecelakaan lalu lintas.

Selain itu, pengendara juga harus hati-hati saat melewati jalan licin. Terlebih saat ini Indonesia tengah memasuki musim hujan, sehingga jalanan cukup licin. 

Berita Terkait

Viral! Pria Ngaku Anak Propam, Polisi Bantah dan Ungkap Motif Sebenarnya
Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!
Berapa Kenaikan UMP 2026? Ini Prediksi dan Skema Terbaru
Fiki Naki Resmi Menikah dengan Tinandrose, Wanita Cantik Bercadar yang Seorang Penulis
Panduan Lengkap: Cara Daftar Bansos Online 2025 dengan Mudah
Siapa Saja yang Berhak Menerima BSU 2025? Ini Syarat Terbaru Lengkapnya!
BPNT Tahap 4 2025 Kapan Cair Jawa Tengah? Simak Jadwal, Cara Cek, dan Daerah yang Sudah Terima
Kapan Pembukaan CPNS 2026? Begini Penjelasan Terbarunya!

Berita Terkait

Tuesday, 25 November 2025 - 10:28 WIB

Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!

Monday, 24 November 2025 - 16:10 WIB

Berapa Kenaikan UMP 2026? Ini Prediksi dan Skema Terbaru

Monday, 24 November 2025 - 16:00 WIB

Fiki Naki Resmi Menikah dengan Tinandrose, Wanita Cantik Bercadar yang Seorang Penulis

Sunday, 23 November 2025 - 17:02 WIB

Panduan Lengkap: Cara Daftar Bansos Online 2025 dengan Mudah

Saturday, 22 November 2025 - 15:11 WIB

Siapa Saja yang Berhak Menerima BSU 2025? Ini Syarat Terbaru Lengkapnya!

Berita Terbaru

Temukan 7 tips styling flat shoes wanita untuk tampil stylish dan nyaman di berbagai kesempatan, dari kerja hingga traveling.

Lifestyle

7 Tips Styling Flat Shoes Wanita untuk Berbagai Kesempatan

Tuesday, 25 Nov 2025 - 21:51 WIB

Apa Dampaknya Jika Tidak Ada Energi

Pendidikan

Apa Dampaknya Jika Tidak Ada Energi? Membayangkan Dunia Tanpa Daya

Tuesday, 25 Nov 2025 - 16:39 WIB