Ibu dan Anak di Palembang Tewas Mengenaskan, diduga jadi Sasaran Perampokan

- Redaksi

Tuesday, 16 April 2024 - 02:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lokasi perampokan berujung pembunuhan 
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Sebuah peristiwa mengenaskan di Palembang, Sumatera Selatan, di mana seorang ibu dan anaknya ditemukan tewas di rumah mereka dan diduga menjadi korban perampokan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kejadian tersebut terjadi pada hari Senin (15/4/2024) di Jalan Tanjung Bubung, Lorong Karya Baru, Kelurahan Bukit Baru, Kecamatan Ilir Barat (IB) I, Palembang.

Kapolrestabes Palembang, Kombes Pol Harryo Sugihhartono, membenarkan kejadian tersebut. Ibu dan anak tersebut bernama Warsilah (40) dan Farah (16). 

“Benar, kami mendapat laporan dari Kapolsek IB 1 adanya tindak pidana dugaan awal perampokan,” ungkapnya, Senin.

Keduanya ditemukan dalam keadaan meninggal dunia akibat senjata tajam oleh suami korban saat pulang ke rumah.

Baca Juga :  Ade Mulyana, adik Asep yang dibunuh oleh anak dan istrinya buka suara! Hukum pelaku!

Ketua RT 03 tempat tinggal korban, Sutoro, mengatakan bahwa suami korban bernama Kurniawan yang menemukan kedua jasad tersebut. 

BACA JUGA: Ditinggal Mudik Rumah di Jombang jadi Sasaran Maling , Honda Jaz Raib

“Saat ini, kami masih melakukan olah TKP dan mengumpulkan bukti-bukti yang ada terhadap peristiwa yang terjadi. Baik motif maupun modus operandi,” ujarnya.

Setelah menemukan keluarganya tewas bersimbah darah, Kurniawan langsung berlari ke rumahnya dan melaporkan kejadian tersebut sekitar pukul 11.00 WIB.

“Suaminya pulang bekerja lalu melihat istri dan anak gadisnya sudah terkapar. Istrinya di garasi, anaknya di kamar,” jelasnya.

Dia juga menyebutkan kemungkinan adanya perampokan di rumah korban.

BACA JUGA: Seorang Pria di Makasar ditangkap Usai Membunuh Istrinya 6 Tahun Lalu

Baca Juga :  Pendaki Lilie Wijayati Poegiono yang Meninggal di Puncak Jaya Akan Dimakamkan di Karawang

Setelah menerima laporan dari Kurniawan, polisi segera melakukan investigasi terkait perampokan dan pembunuhan ini.

“Suami korban datang ke rumah langsung melapor, ‘sepertinya ada rampok di rumah’ katanya. Lalu kami langsung lapor polisi,” ungkapnya.

Berita Terkait

Cara Mudah Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2 di Bulan Mei 2025, Jangan Sampai Ketinggalan!
SNPMB 2025 Minta Maaf atas Kesalahan Tampilkan Foto Peserta dalam Kasus Joki UTBK
445.800 Batang Rokok Ilegal Digagalkan TNI AL di Gorontalo, Kerugian Negara Capai Rp432 Juta
Sebanyak 1.967 CPNS Mengundurkan Diri, Penempatan Jauh Jadi Alasan Utama
Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak
BPOM Cabut Izin Edar 8 Produk Kosmetik yang Diklaim Meningkatkan Stamina Pria
Menag: Calon Jemaah Wajib Gunakan Visa Haji Resmi, Arab Saudi Terapkan Aturan Ketat
Polisi Gerebek Lokasi Penampungan Motor Tarikan Debt Collector di Bogor, 26 Unit Diamankan

Berita Terkait

Wednesday, 30 April 2025 - 15:46 WIB

Cara Mudah Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2 di Bulan Mei 2025, Jangan Sampai Ketinggalan!

Wednesday, 30 April 2025 - 14:15 WIB

SNPMB 2025 Minta Maaf atas Kesalahan Tampilkan Foto Peserta dalam Kasus Joki UTBK

Wednesday, 30 April 2025 - 14:13 WIB

445.800 Batang Rokok Ilegal Digagalkan TNI AL di Gorontalo, Kerugian Negara Capai Rp432 Juta

Wednesday, 30 April 2025 - 10:58 WIB

Sebanyak 1.967 CPNS Mengundurkan Diri, Penempatan Jauh Jadi Alasan Utama

Wednesday, 30 April 2025 - 10:44 WIB

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Berita Terbaru

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Berita

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Wednesday, 30 Apr 2025 - 10:44 WIB