Categories: Berita

Kabar Duka, Salim Said dikabarkan Tutup Usia

 

Ucapan duka cita dari Anies Baswedan dan Prabowo Subianto
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Indonesia kehilangan tokoh penting di dunia pers dan perfilman. Wartawan senior dan mantan Duta Besar RI untuk Republik Ceko, Prof Salim Said, telah meninggal dunia. 

Menurut Antara pada Sabtu (18/5/2024), Salim Said meninggal setelah dirawat di RS Cipto Mangunkusumo, Jakarta pada pukul 19.33 WIB.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabar duka ini kemudian disampaikan oleh istri Salim Said, Herawaty, melalui pesan singkat kepada sejumlah wartawan di Jakarta.

Baca Juga:

Jemaah Haji Asal Indonesia Meninggal di Masjid Nabawi

Terkait pemakaman jenazah Prof Salim, sumber yang sama mengungkapkan bahwa rencananya akan dilakukan di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan pada hari Minggu (19/5) siang. 

Hingga berita ini dimuat susah banyak ucapan duka cita yang diutarakan oleh tokoh penting seperti presiden terpilih Prabowo Subianto hingga Anies Baswedan melalui karangan bunga yang dikirimkannya. 

Baca Juga:

Kabar Duka, CJH Asal Madiun Meninggal Dunia di Rumah Sakit

Sebelumnya pihak keluarga memperbolehkan bagi masyarakat yang akan datang untuk melayat. 

“Kami mempersilakan siapa pun yang mau melayat, mendoakan beliau. Kami terbuka untuk bisa menerima para pelayat,” kata perwakilan keluarga yang merupakan ponakan almarhum.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Menurut Pendapatmu, Bagaimana Cara Generasi Muda Masa Kini Mengisi Kemerdekaan Agar Sesuai dengan Semangat Perjuangan Para Pahlawan?

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara generasi muda masa kini mengisi kemerdekaan agar sesuai dengan semangat perjuangan…

3 hours ago

Apakah WA BNI 24 Jam? Yuk Cari Tahu Disini!

SwaraWarta.co.id – Apakah WA BNI 24 Jam? Dalam era digital, bank dituntut untuk menyediakan layanan…

3 hours ago

Tanggal 14 Oktober Memperingati Hari Apa? Simak Penjelasannya

SwaraWarta.co.id - Setiap tanggal 14 Oktober memperingati hari apa? Tanah air Indonesia memperingati dua peristiwa…

21 hours ago

Sebutkan Contoh Perbuatan Tabzir dalam Kehidupan Sehari-hari dalam Hal Makan dan Minum?

SwaraWarta.co.id – Kali ini kita akan membahas soal sebutkan contoh perbuatan tabzir dalam kehidupan sehari-hari…

22 hours ago

Update Harga Cabai Merah Hari Ini: Gejolak Terpantau di Berbagai Daerah

SwaraWarta.co.id - Harga komoditas cabai merah terus menunjukkan dinamika yang fluktuatif. Update harga pada Senin,…

22 hours ago

Manajer Timnas Indonesia akan Evaluasi Menyeluruh Usai Gagal ke Piala Dunia 2026

SwaraWarta.co.id - Timnas Indonesia resmi mengubur mimpi untuk tampil di Piala Dunia 2026. Kegagalan di putaran keempat…

22 hours ago