Polisi Ungkap Dugaan Motif Pembunuhan Wanita di Dalam Koper

- Redaksi

Friday, 3 May 2024 - 03:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pelaku pembunuh wanita dalam koper
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Ada kemungkinan beberapa motif yang mendorong Ahmad Arif Ridwan Nuwloh (29) untuk membunuh RM (50), wanita yang mayatnya ditemukan di dalam koper di Bekasi

Menurut dugaan sementara polisi, Arif melakukan pembunuhan tersebut karena masalah ekonomi. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

BACA JUGA: Diduga Akan Bunuh Diri, Seorang Wanita Nekat Lompat dari Flyover Jombor

“Jadi di sini ada beberapa motif, motif keuangan, masalah ekonomi,” kata Kapolsek Cikarang Barat Kompol Gurnald Patiran saat dihubungi wartawan, Kamis (2/5/2024).

Namun, ada juga dugaan bahwa motif asmara turut memengaruhi tindakannya.

“Kemudian motif asmara dan juga di situ, juga ada motif sakit hati,” imbuhnya.

Baca Juga :  Lowongan PT Reska Multi Usaha (Kai Services) Untuk SMA/SMK Posisi Packaging Food Regional Pandeglang

Polisi baru-baru ini mengungkapkan bahwa korban di-setubuhi oleh pelaku sebelum akhirnya dibunuh. 

BACA JUGA: Sadis, Ternyata Pembunuh Wanita di dalam Koper Sempat Setubuhi Korban

“Masih didalami untuk motifnya, karena korban sempat disetubuhi,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi kepada wartawan, Kamis (2/4/2024).

Saat ini, pihak kepolisian masih terus mendalami kasus ini dan melakukan pemeriksaan terhadap pelaku, Arif.

Setelah membunuh korban, Arif mengambil uang senilai Rp 43 juta yang merupakan uang perusahaan korban dan akan disetorkan ke bank.

“Korban itu kan membawa sejumlah uang yang akan rencana disetorkan dan uang itu adalah uang perusahaan. Uang itu juga diambil oleh tersangka,” kata Ade Ary.

Baca Juga :  Densus 88 Antiteror Polri Terus Upayakan Pembersihan Unsur Terorisme di Jawa Tengah

“Totalnya Rp 43 juta,” imbuh Ade Ary.

Hal ini menambah kompleksitas kasus dan membuat pihak berwajib semakin fokus dalam menyelidiki motif di balik pembunuhan ini.

Berita Terkait

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terkait

Tuesday, 13 January 2026 - 10:16 WIB

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Berita Terbaru