Santri Lamongan Diduga Dibanting Temannya, Begini Kondisinya!

- Redaksi

Sunday, 12 May 2024 - 08:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penganiayaan santri di Lamongan (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Seorang santri bernama AKA, diduga menjadi korban penganiayaan oleh temannya di pesantren di Lamongan

Kejadian tersebut membuat orang tua AKA melaporkan dugaan penganiayaan yang dialami anaknya ke Polres Lamongan. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut informasi yang diterima, santri yang menjadi korban penganiayaan diduga disebabkan oleh teman-temannya di asrama.

Baca Juga:

Pria di Medan Tewas Dibunuh 3 Penjaga Malam, Begini Kronologinya!

Menurut laporan dari orang tua korban, SK, putranya AKA mengalami sejumlah luka dan pendarahan di telinga akibat dijerat pada kaki dan dibanting oleh pelaku. Korban juga mengalami trauma setelah kejadian tersebut.

Baca Juga :  Disebut Bakal diusung PDIP, Ini Respon Anies Baswedan

“Benar, polisi telah menerima laporan dari orang tua AKA di Polres Lamongan pada Kamis (9/5/2024) lalu,” kata Kasi Humas Polres Lamongan Ipda Andi Nur Cahya kepada wartawan, Sabtu (11/5).

Dalam laporannya ke polisi, dugaan penganiayaan terhadap AKA bermula ketika korban sedang tidur bersama temannya di dalam kamar asrama. 

Pada saat itu tiba-tiba teman korban langsung menjerat kedua kaki korban dengan menggunakan tali pramuka dan kedua tangan korban dipegang dan diikat oleh temannya dengan menggunakan tali kain warna biru.

Setelah itu, ketiga temannya tersebut secara bersama-sama mengangkat korban ke atas hingga sampai bahu, kemudian secara bersama-sama menurunkan dan membanting korban ke lantai. 

Baca Juga :  Lisa Mariana Beberkan Hubungan Pribadi dengan Ridwan Kamil hingga Punya Anak

“Kemudian ketiga temannya itu secara bersamaan mengangkat korban ke atas hingga sampai bahu, kemudian secara bersama sama ketiga temannya tersebut membanting korban ke lantai,” kata Andi.

Akibat benturan keras di lantai itu, korban pingsan dan tidak sadarkan diri. Hingga akhirnya, korban terbangun dan melihat ada darah yang keluar dari telinga sebelah kiri.

Setelah kejadian tersebut, AKA melaporkan kejadian tersebut kepada pengurus asrama dan inkubator pada orang tuanya melalui handphone. 

Baca Juga:

Heboh! Remaja Bulukumba Dipaksa Polisi Ngaku Jadi Kurir Narkoba

Orang tua korban yang tidak terima dengan perlakuan tersebut selanjutnya melaporkan peristiwa itu ke Polres Lamongan untuk penyidikan lebih lanjut.

Baca Juga :  Imam Musholla Tewas Usai ditikam saat Wudhu

“Peristiwa itu dilaporkan AKA ke orang tuanya melalui handphone pengurus Ponpes. AKA lalu menceritakan kejadian tersebut kepada orang tuanya,” tandasnya.

Polisi masih melakukan penyelidikan lebih lanjut atas kejadian ini dengan memeriksa saksi-saksi dan juga orang tua korban. 

Kasus penganiayaan antarsantri di Lamongan ini menjadi perhatian serius dan harus segera ditindaklanjuti oleh aparat keamanan dan pihak berwenang untuk mencegah terjadinya kejadian serupa di masa depan.

Berita Terkait

Seleksi Petugas Haji 2026 Digelar November, Simak Jadwal dan Tahapan Seleksinya!
Geger! Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Puluhan Korban Dilarikan ke Rumah Sakit
Kronologi Kebakaran Pasar Cikarang: 45 Kios Ludes dan Kerugian Capai Miliaran Rupiah
Kelebihan Airbus A400M: Penguatan Baru untuk Kesiapan Udara Strategis Indonesia
PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat
Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya
Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR
Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Berita Terkait

Friday, 7 November 2025 - 16:51 WIB

Seleksi Petugas Haji 2026 Digelar November, Simak Jadwal dan Tahapan Seleksinya!

Friday, 7 November 2025 - 16:40 WIB

Geger! Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Puluhan Korban Dilarikan ke Rumah Sakit

Thursday, 6 November 2025 - 09:43 WIB

Kronologi Kebakaran Pasar Cikarang: 45 Kios Ludes dan Kerugian Capai Miliaran Rupiah

Wednesday, 5 November 2025 - 09:46 WIB

Kelebihan Airbus A400M: Penguatan Baru untuk Kesiapan Udara Strategis Indonesia

Tuesday, 4 November 2025 - 17:31 WIB

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat

Berita Terbaru

Keutamaan dan Manfaat Berjamaah

Pendidikan

Jelaskan Makna Sholat Berjamaah? Berikut ini Pembahasannya!

Friday, 7 Nov 2025 - 17:17 WIB

Cara Mengubah Email di Mobile JKN

Teknologi

Cara Mengubah Email di Mobile JKN: Panduan Lengkap dan Aman

Friday, 7 Nov 2025 - 16:22 WIB