Categories: Lifestyle

Jadwal Kapal Labobar Terbaru Juni 2024

 

Kapal Labobar
( Dok. Ist)


Swarawarta.co.id
– Jadwal kapal labobar merupakan salah satu alternatif yang bisa dimanfaatkan untuk menuju daerah tertentu.

Mengacu pada jadwal, Kapal Labobar akan merapat di Jayapura pada hari Rabu tanggal 5 Juni 2024.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga:Jadwal Kapal Nggapulu Juni 2024, Buruan Cek Sekarang!

KM Labobar mempunyai dua rute pelayaran. Rute A meliputi Surabaya – Balikpapan – Pantoloan – Bitung – Ternate – Sorong – Manokwari – Nabire – Serui – Jayapura (PP), sedangkan rute B meliputi Surabaya – Makassar – Baubau – Namlea – Ambon – Sorong – Manokwari – Nabire – Serui – Jayapura (PP).

Jadwal Kapal Labobar Terbaru

Berikut ini daftar jadwal kapal labobar terbaru Juni 2024:

  • Waktu keberangkatan: Jumat, 31 Mei 2024, pukul 14.00 Tujuan: Namlea Waktu kedatangan: Sabtu, 1 Juni 2024, pukul 14.00
  • Waktu keberangkatan: Sabtu, 1 Juni 2024, pukul 16.00 Tujuan: Ambon Waktu kedatangan: Sabtu, 1 Juni 2024, pukul 21.00
  • Waktu keberangkatan: Sabtu, 1 Juni 2024, pukul 23.59 Tujuan: Sorong Waktu kedatangan: Minggu, 2 Juni 2024, pukul 20.00
  • Waktu keberangkatan: Minggu, 2 Juni 2024, pukul 23.00 Tujuan: Manokwari Waktu kedatangan: Senin, 3 Juni 2024, pukul 12.00
  • Waktu keberangkatan: Senin, 3 Juni 2024, pukul 14.00 Tujuan: Nabire
  • Serui Waktu kedatangan: Rabu, 5 Juni 2024, pukul 05.00 Waktu keberangkatan: Rabu, 5 Juni 2024, pukul 10.00
  • Manokwari Waktu kedatangan: Jumat, 7 Juni 2024, pukul 01.00 Waktu keberangkatan: Jumat, 7 Juni 2024, pukul 03.00
  • Sorong Waktu kedatangan: Jumat, 7 Juni 2024, pukul 15.00 Waktu keberangkatan: Jumat, 7 Juni 2024, pukul 18.00
  • Ambon Waktu kedatangan: Sabtu, 8 Juni 2024, pukul 14.00 Waktu keberangkatan: Sabtu, 8 Juni 2024, pukul 17.00
  • Namlea Waktu kedatangan: Sabtu, 8 Juni 2024, pukul 22.00 Waktu keberangkatan: Sabtu, 8 Juni 2024, pukul 23.59
  • Baubau Waktu kedatangan: Minggu, 9 Juni 2024, pukul 23.00 Waktu keberangkatan: Senin, 10 Juni 2024, pukul 01.00
  • Makassar Waktu kedatangan: Senin, 10 Juni 2024, pukul 16.00 Waktu keberangkatan: Senin, 10 Juni 2024, pukul 19.00
  • Surabaya Waktu kedatangan: Selasa, 11 Juni 2024, pukul 22.00 Waktu keberangkatan: Rabu, 12 Juni 2024, pukul 02.00
  • Cilegon Waktu kedatangan: Kamis, 13 Juni 2024, pukul 03.00

Perlu diketahui jadwal tersebut bisa mengalami perusahaan sewaktu-waktu.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara mengatasi Roblox yang error? Apakah Anda frustrasi karena Roblox error mengganggu…

15 hours ago

Apa yang Dimaksud dengan Manusia Purba? Berikut ini Penjelasannya!

SwaraWarta.co.id – Apa yang dimaksud dengan manusia purba? Pernahkah Anda bertanya-tanya tentang nenek moyang kita…

16 hours ago

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

SwaraWarta.co.id - Bagi warga Bandung yang ingin memperpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM), layanan SIM Keliling…

16 hours ago

PENDIDIKAN Faktor Eksternal dan Internal PT Maju Sukses Melakukan Ekspansi Berdasarkan Teori Greiner

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal Pendidikan Faktor Eksternal dan Internal PT Maju…

19 hours ago

SEBUAH Saham Preferen Memberikan Dividen Tetap Sebesar Rp7.000 Per Tahun, Dan Tingkat Pengembalian Yang Diharapkan Investor Adalah 10%

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal sebuah saham preferen memberikan dividen tetap sebesar…

20 hours ago

SEBUAH Perusahaan Pada Tahun Yang Akan Datang Membutuhkan Bahan Baku Sebesar 20.000 Kg Per Tahun, Biaya Pemesanan Rp 60.000

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal sebuah perusahaan pada tahun yang akan datang…

20 hours ago