Anggaran Makan Siang Gratis dipotong jadi Rp 7.500, Netizen: Whiskas Aja 8.000 Ribu

- Redaksi

Sunday, 21 July 2024 - 12:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi pemberian makan siang gratis
(Dok. Ist)

Ilustrasi pemberian makan siang gratis (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Belum lama ini, kabar tentang pengurangan anggaran untuk program makan siang gratis yang dicanangkan oleh pasangan Prabowo-Gibran telah mencuri perhatian masyarakat luas.

Semula, anggaran per anak ditetapkan sebesar Rp 15.000, namun kini dikurangi menjadi Rp 7.500.

Banyak pihak mempertanyakan apakah jumlah Rp 7.500 per anak sudah cukup untuk memenuhi kebutuhan gizi yang layak.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Hasan Hasbi Menyayangkan Isu yang Beredar Terkait Pemangkasan Dana Progam Makan Siang

Kekhawatiran muncul bahwa makanan yang disediakan mungkin tidak memenuhi standar nutrisi yang dibutuhkan oleh anak-anak.

Menanggapi hal ini, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK), Muhadjir Effendy, menyatakan bahwa jumlah Rp 7.500 sudah dianggap memadai.

Baca Juga :  Ngaku Diculik, Santri di Magetan Peras Orang Tuanya Sendiri

Bahkan, ia mengklaim bahwa angka tersebut termasuk besar di beberapa wilayah Indonesia.

“Saya kira untuk daerah tertentu Rp 7.500 sudah sangat besar,” kata Muhadjir

Pernyataan serupa juga disampaikan oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto.

“Tentu setiap daerah akan berbeda, tapi teknis akan dibahas ke depan,” kata dia.

Namun, tampaknya teknis pelaksanaan program makan siang gratis ini masih terus dibahas.

Jumlah anggaran Rp 7.500 per anak juga belum ditetapkan secara final.

“Program bergizi itu komponennya sayur, kita tidak impor. Telur, kita swasembada, daging ayam kita swasembada, ikan kita melimpah,” kata dia. Masyarakat pun menunggu dengan harapan program ini dapat berjalan dengan baik dan memenuhi kebutuhan gizi anak-anak.

Baca Juga :  Kawah Putih Ciwidey di Bandung: Harga Tiket dan Fasilitasnya!

Baca Juga: Ma’ruf Amin Tanggapi Wacana Pengguna Dana BOS untuk Program Makan Siang Gratis

Sementara itu, salah satu akun Instagram dengan user @yoga_sudi*** berkomentar dalam postingan akun @surakartak*** bahwa anggaran tersebut lebih kecil dari pada harga makanan kucing.

“Whiskas aja 8.000 ribu.”Tulisnya.

Berita Terkait

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026
Cara Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026: Panduan Lengkap dan Link Terbaru
Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh
Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Berita Terkait

Thursday, 29 January 2026 - 15:40 WIB

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Thursday, 29 January 2026 - 15:08 WIB

Cara Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026: Panduan Lengkap dan Link Terbaru

Tuesday, 27 January 2026 - 15:44 WIB

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Berita Terbaru

Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Berita

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Thursday, 29 Jan 2026 - 15:40 WIB

Cara Beli Perak untuk Investasi

Ekonomi

Cara Beli Perak untuk Investasi: Panduan Cerdas bagi Pemula

Thursday, 29 Jan 2026 - 15:14 WIB