Timnas Voli U-20 Indonesia Tumbangkan Australia 3-2 di Grup A, Begini Jalannya Pertandingan

- Redaksi

Friday, 26 July 2024 - 18:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Timnas Voli U-20 Indonesia (Dok. Ist)

Timnas Voli U-20 Indonesia (Dok. Ist)

 

SwaraWarta.co.id Tim nasional voli Indonesia U-20 berhasil mengalahkan Australia dalam pertandingan grup A Kejuaraan Voli Asia (AVC) U-20 2024 di DBL Arena Surabaya. Indonesia menang dengan skor 3-1.

Baca Juga: Tekuk Tim Bola Voli Jatim, Tim Jabar Lolos ke Final Kejurnas Bola Voli Indoor Junior 2023

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pertandingan yang berlangsung pada hari Kamis, 25 Juli, disaksikan langsung oleh Ketua Umum Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) Komjen (Purn) Imam Sudjarwo dan Ketua Harian PBVSI Jawa Timur Kombes Dirmanto.

Dirmanto mengungkapkan rasa bangganya atas kemenangan timnas Indonesia U-20. Ia menekankan bahwa kemenangan ini istimewa karena sebelumnya Indonesia juga berhasil menang melawan Hong Kong dan Arab Saudi.

Baca Juga :  Jokowi Jelaskan Gagasan Partai Super Tbk dengan Sistem Terbuka

“Mereka memang sudah lolos ke babak delapan besar tapi Merah Putih berharap bisa meneruskan tren positifnya melawan Australia,” kata Dirmanto, Jumat (26/7)

Kemenangan atas Australia tidak diraih dengan mudah. Pada set pertama, Australia berhasil unggul lebih dulu dengan skor 25-23, meskipun Indonesia sempat menyamakan kedudukan beberapa kali.

Di set kedua, pertandingan semakin sengit. Indonesia memimpin dengan skor 4-5 dan 6-9, kemudian berhasil menjauh dengan keunggulan 7-12 dan 8-16. Meski Australia berusaha mengejar, Indonesia memenangkan set ini dengan skor 21-25.

Pada set ketiga, kedua tim saling berkejaran poin. Setelah sempat imbang 11-11 dan Australia memimpin 15-13, Indonesia berhasil menyamakan dan akhirnya menang 23-25.

Baca Juga :  Kondisi Masih Pemulihan, Jokowi Pilih Antar Cucu Liburan

Set keempat dimulai dengan agresifitas tinggi dari timnas Indonesia yang unggul 1-4. Meskipun Australia sempat menyamakan skor menjadi 7-7, Indonesia kembali memimpin dengan skor 12-15 dan akhirnya mengunci kemenangan dengan skor 20-25.

“Dengan kemenangan ini, Timnas voli putra Indonesia U-20 berhasil melakukan sapu bersih di Pul A. Mereka memenangkan semua laga yang dilaluinya,” jelas Dirmanto

Selanjutnya, Indonesia akan berlaga di Grup E bersama tim Jepang, India, dan Arab Saudi.

Pertandingan berikutnya adalah melawan India pada Sabtu, 27 Juli 2024 pukul 19.00 WIB, diikuti dengan laga melawan Jepang pada Minggu, 28 Juli 2024 pukul 19.00 WIB.

Ketua Umum PP PBVSI, Imam Sudjarwo, mengingatkan bahwa perjuangan tim belum berakhir.

Baca Juga :  Menilik Gejala Umum Rabies pada Manusia: Waspada Bahaya Tak Terlihat

Baca Juga: Liga Voli Korea Putri: Red Sparks Turun, Pink Spiders Puncaki Klasemen

“Oleh karena itu, kami mengajak masyarakat Jawa Timur untuk memberikan support kepada timnas kita di AVC U-20 2024. Karena suport dari masyarakat sangat berarti bagi tim, untuk meningkatkan semangat dalam setiap laga,” kata Imam.

Berita Terkait

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional
Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi
Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran
Pasukan Elite Kolombia Siagakan Diri di Perbatasan Usai Serangan AS ke Venezuela
Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair 2026? Begini Cara Mengecek Status Penerima!
Donald Trump Ambil Alih Venezuela dalam Operasi Militer Besar-besaran
Kenapa Arab Saudi Menyerang Yaman? Apakah Kepentingan Pribadi atau Ada Geopolitik

Berita Terkait

Wednesday, 7 January 2026 - 14:07 WIB

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Tuesday, 6 January 2026 - 17:19 WIB

Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi

Tuesday, 6 January 2026 - 09:43 WIB

Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran

Monday, 5 January 2026 - 15:44 WIB

Pasukan Elite Kolombia Siagakan Diri di Perbatasan Usai Serangan AS ke Venezuela

Monday, 5 January 2026 - 07:00 WIB

Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair 2026? Begini Cara Mengecek Status Penerima!

Berita Terbaru

Cara Buat SKCK Secara Online

Berita

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Wednesday, 7 Jan 2026 - 14:07 WIB

Langkah-Langkah Cara Mendapatkan Akun SIMPKB

Pendidikan

3 Cara Mendapatkan Akun SIMPKB untuk Guru dan Tenaga Kependidikan

Wednesday, 7 Jan 2026 - 07:00 WIB