Doa Nabi Yunus dan Kisahnya di Perut Ikan Paus: Pelajaran dari Doa dan Taubat

- Redaksi

Friday, 13 September 2024 - 08:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Nabi Yunus As saat berada didalam perut ikan paus (Dok. Ist)

Ilustrasi Nabi Yunus As saat berada didalam perut ikan paus (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Berdoa adalah bagian penting dalam ibadah umat Muslim. Nabi Yunus AS adalah salah satu contoh teladan dalam hal ini.

Dalam sebuah kisah, Nabi Yunus berdoa kepada Allah SWT saat berada dalam kesulitan sebagai bentuk taubat dan permohonan pertolongan.

Menurut Al-Qur’an, Allah SWT memerintahkan umat Muslim untuk berdoa. Dalam QS Gafir ayat 60, Allah berfirman:

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan Tuhanmu berfirman, ‘Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Aku perkenankan bagimu. Sesungguhnya orang-orang yang sombong tidak mau menyembah-Ku akan masuk neraka Jahanam dalam keadaan hina dina.'”

Doa Nabi Yunus AS

Berikut adalah doa yang dipanjatkan Nabi Yunus dalam perut ikan paus:

Baca Juga :  DALAM Kasus Di Atas, Apakah Kagura Dapat Dituntut Menurut Hukum Pidana Di Indonesia? Uraikan Alasan Dan Sebutkan Dasar-Dasar Hukumnya

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

Latin: lā ilāha illā anta subḥānaka innī kuntu minaẓ-ẓālimīn

Artinya: “Tidak ada Tuhan selain Engkau, Mahasuci Engkau. Sungguh, aku termasuk orang-orang yang zalim.”

Doa ini juga disebutkan dalam Quran surat Al-Anbiya ayat 87:

Latin: wa żan-nūni iż ẓahaba mugāḍiban fa ẓanna al-lan naqdira ‘alaihi fa nādā fiẓ-ẓulumāti al-lā ilāha illā anta subḥānaka innī kuntu minaẓ-ẓālimīn

Artinya: “Dan (ingatlah kisah) Zun Nun (Yunus), ketika dia pergi dalam keadaan marah, lalu dia menyangka bahwa Kami tidak akan menyulitkannya, maka dia berdoa dalam keadaan yang sangat gelap, ‘Tidak ada Tuhan selain Engkau, Mahasuci Engkau. Sungguh, aku termasuk orang-orang yang zalim.'”

Baca Juga :  PERUSAHAAN Apel Pencipta Perangkat Keras Seperti Komputer, Telepon Pintar, Dan Komputer Jinjing Terus Berupaya Untuk Menangkap Pangsa Pasar

Kisah Nabi Yunus As saat Berada di Perut Ikan Paus

Kisah Nabi Yunus dimulai ketika beliau meninggalkan kaumnya yang tidak mau beriman. Nabi Yunus kemudian naik kapal bersama pengikutnya, tetapi kapal tersebut hampir tenggelam karena kelebihan muatan.

Untuk menyelamatkan kapal, Nabi Yunus harus dilempar ke laut melalui undian.Setelah dilempar, Nabi Yunus ditelan oleh ikan besar yang tidak merusak tubuhnya.

Selama berada di perut ikan tersebut, beliau mendengar berbagai suara tasbih dari makhluk laut dan merasa seolah-olah dirinya telah meninggal.

Mamun, Nabi Yunus tetap hidup dan memutuskan untuk berdoa dalam keadaan sujud di perut ikan.

Menurut tafsir, doa ini menunjukkan penyesalan Nabi Yunus atas kesalahannya sebagai Nabi.

Baca Juga :  Apa Tanggungjawab Guru Kepada Rekan Sesama Guru Sesuai Permendikbudristek No 67 Tahun 2024?

Dia tidak sabar dan tidak berlapang dada terhadap kaumnya. Karena itu, Nabi Yunus memohon ampunan dan pertolongan Allah untuk menyelamatkan dirinya.

Kita sebagai umat Muslim juga bisa memanjatkan doa Nabi Yunus saat menghadapi kesulitan, memohon ampunan, dan meminta bantuan Allah. Jangan lupa untuk selalu berdoa dalam setiap keadaan.

Berita Terkait

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat? Simak Pembahasannya!
Mengapa Kita Perlu Mempelajari Teori Belajar dalam Mengajarkan Matematika? Simak Pembahasannya!
Mengenal Pesantren Assalafiyah: Kearifan Lokal dan Kemodernan
Kenapa Harus Kembang Api? Mengungkap Sejarah dan Tradisi Unik Perayaan Tahun Baru di Berbagai Negara
Cara Melihat Nilai TKA Secara Mandiri dengan Mudah, Simak Langkah-langkahnya!
Apa Perbedaan Imlek dan Natal: Dari Tradisi hingga Makna Spiritual
Apa Arti Keku-Keku? Mengenal Istilah Unik yang Tengah Populer
Mengenal 3 Sandi Pramuka yang Paling Sering Digunakan

Berita Terkait

Thursday, 1 January 2026 - 16:33 WIB

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat? Simak Pembahasannya!

Wednesday, 31 December 2025 - 08:00 WIB

Mengapa Kita Perlu Mempelajari Teori Belajar dalam Mengajarkan Matematika? Simak Pembahasannya!

Tuesday, 30 December 2025 - 13:46 WIB

Mengenal Pesantren Assalafiyah: Kearifan Lokal dan Kemodernan

Wednesday, 24 December 2025 - 10:11 WIB

Kenapa Harus Kembang Api? Mengungkap Sejarah dan Tradisi Unik Perayaan Tahun Baru di Berbagai Negara

Wednesday, 24 December 2025 - 09:45 WIB

Cara Melihat Nilai TKA Secara Mandiri dengan Mudah, Simak Langkah-langkahnya!

Berita Terbaru

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat?

Pendidikan

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat? Simak Pembahasannya!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:33 WIB

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah

Teknologi

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah, Cocok untuk Pemula!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:27 WIB